Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Yuke Rustan, author
Penelitian mengenai black stain pada permukaan email gigi masih jarang dilakukan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membedakan kuantitas Actinomyces di saliva anak dengan dan tanpa black stain pada permukaan email gigi. Subyek dipilih dari anak usia 4-11 tahun dengan dan tanpa black stain. Sampel saliva diambil dengan menginstruksi kepada...
Depok: Program Spesialis Universitas Indonesia, 2012
T31183
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
B.M. Bachtiar, author
ABSTRAK
Ruang Lingkup dan Cara Penelitian: Mikoflora yang merupakan bagian dari plak yang melekat di permukaan gigi dan tumbuh dalam biakan anaerob adalah jamur Actinomyces. Di Indonesia, penelitian terhadap mikoflora Actinomyces sebagai bagian dari komposisi plak belum pernah dilaporkan. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan prevalensi Actinomyces pada plak di dalam kavitas...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 1986
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Satya Sadana Vranken, author
Latar Belakang: Streptococcus mutans dan Candida albicans merupakan dua mikroba rongga mulut yang mengalami koagregasi dan membuat biofilm dual-spesies, menjadi suatu mekanisme untuk membantu keselamatan mereka. Actinomyces naeslundii juga dapat dijumpai dalam lingkungan oral dan telah dibuktikan dapat menjadi inhibitor biofilm tersebut. Spent medium mengandung metabolit sel, sehingga filtrasi medium...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Maria Clarissa Eunike, author
Latar belakang: Black stain sering ditemukan pada anak dan tingkat rekurensinya tinggi. Dibutuhkan bahan antibakteri untuk mematikan bakteri Actinomyces penyebab black stain.
Tujuan: Menganalisis perbedaan viabilitas bakteri Actinomyces sp. setelah berkumur dengan chlorine dioxide dan klorheksidin.
Metode Penelitian: Bakteri Actinomyces didapat dari plak black stain anak sebelum dan sesudah berkumur...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2017
SP-PDF
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Priscilla Lavine, author
Latar belakang: Black stain merupakan salah satu tipe stain ekstrinsik yang
dapat mengenai gigi sulung dan puncaknya terjadi pada masa kanak-kanak lalu
menurun prevalensinya saat pubertas dan mencapai dewasa. Salah satu etiologi
dari black stain adalah bakteri Actinomyces dalam jumlah yang melebihi batas
normal pada anak. Obat kumur klorheksidin merupakn salah satu agen bakteri
yang...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2018
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library