Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Sri Suryo Adiyanti, author
ABSTRAK
Manifestasi klinis yang menonjol pada demam berdarah dengue adalah kebocoran plasma karena gangguan pada sel endotel vaskular. Anti NS-1 dapat bereaksi silang dengan Protein Disulfide Isomerase (PDI) pada sel endotel. Jambu biji biasa digunakan untuk mengatasi gejala dengue namun belum pernah ada penelitian secara in vitro untuk mengetahui mekanisme senyawa...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Baskoro Justicia Prakoso, author
ABSTRAK
Sepsis merupakan penyakit umum di perawatan intensif dan hampir 1/3 pasien yang dirawat di ICU adalah pasien sepsis. Banyak penelitian dilakukan untuk mencari penanda sepsis yang handal dan jumlah apoptosis limfosit mulai banyak diteliti sebagai penanda sepsis. Apoptosis limfosit terjadi mulai 24 jam pertama setelah onset sepsis. Saat ini belum...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Didi Danukusumo, author
ABSTRAK
Adverse pregnancy outcome (APO) adalah kondisi patologis kehamilan yang berperan dalam morbiditas dan mortalitas maternal dan perinatal, antara lain preeklamsia (PE)/ eklamsia, keguguran berulang, kematian janin dalam kandungan, dan pertumbuhan janin terhambat (PJT). Penelitian ini bertujuan mengetahui peran resistensi arteri uterina, kadar Annexin-V, sTNF-R2, dan sFlt-1 pada serum wanita hamil...
2016
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library