Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 9 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rudi Hariyanto, author
Salah satu kendala yang menghambat program pengembangan gasifikasi biomassa sampai saat ini adalah gas produk gasifikasi siap pakai mengandung kadar tar diatas standar yang diijinkan yaitu <2 g/Nm3 (Energi Engineering- What is Gasification.htm). Sedang syarat yang ideal untuk berat kadar tar yang keluar gasifier tidak lebih dari 1% dari berat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2006
T16906
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Alltop Amri Ya Habib, author
Proses pengolahan limbah cair rumah sakit dengan teknologi ozon nanobubble telah berhasil dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan efisiensi degradasi polutan limbah cair rumah sakit yaitu BOD, COD, ammonia, senyawa fenolik, MBAS dan total bakteri coliform dan mendapatakan kondisi operasi terbaik dalam pengolah limbah cair rumah sakit dengan teknologi ozon...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Iza Azmar Aminudin, author
Organic Rankine Cycle (ORC) dapat digunakan untuk mengubah sumber panas bersuhu rendah menjadi energi listrik. Pada kesempatan kali ini, objek penelitiannya adalah prototipe PLTP skala mikro yang menggunakan scroll expander sebagai penghasil kerja. Penelitian ini akan menganalisis performa dari sistem ORC pada prototipe PLTP skala mikro dengan adanya variasi flow...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rio Kurniawan, author
ABSTRAK
Lapangan X memiliki gas dengan kandungan CO2 > 20% dan harus dikurangi menjadi 5% dikarenakan CO2 mempengaruhi heating value gas, toxicity dan sangat korosif. Proses pemurnian gas yang dilakukan adalah absorbsi CO2 dari gas alam menggunakan larutan activated methyldiethanolamine. Sejak beroperasinya unit CO2 removal di Lapangan X tahun 2003, telah...
2016
T46656
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Budi Rochmanto, author
ABSTRAK Suatu instrumen ukur yaitu flowmeter yang dipakai dalam operasi kerja fluida gas yang spesifik seperti media yang bertekanan tinggi memerlukan suatu pendekatan khusus dalam melakukan kalibrasi atau pengujian. Pembahasan yang cukup penting dalam hal ini adalah prinsip dasar dari kerja alat ukur tersebut dan pemahaman mengenahi seberapa besar sifat properties...
Universitas Indonesia, 2010
T29012
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Arya Amardani, author

Ketersediaan air bersih saat ini sedang menipis akibat perubahan iklim dan kontaminasi dimana hanya 0,3 persen dari air bersih yang dapat dimanfaatkan secara langsung oleh manusia. Untuk memenuhi kebutuhan air bersih yang meningkat akibat pertumbuhan populasi perlu memanfaatkan teknologi desalinasi untuk menjernihkan air yang tersedia di Bumi, termasuk...

Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Angga Radifan Sumarna, author
In this study, the effectiveness of the absorption of CO2 using hollow fiber membrane contactors is evaluated based on variations in the gas flow rate, and the number of membrane. This study used membrane composed of 1000, 3000, 5000 fiber PVC and solvent PEG 300. The gas flow rate variation...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S69335
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Andrinaldi, author
Ketersediaan bahan bakar minyak bumi yang tidak terbarukan memaksa manusia untuk sumber energi alternatif. Saat ini minyak bumi mendominasi untuk sumber utama bahan bakar untuk motor bakar. Energi yang terbarukan merupakan salah satu solusi untuk menghadapi persoalan ini. Salah satu sumber energi yang terbarukan adalah Bioethanol. Dalam penelitian ini, dilakukan rancang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S50893
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Ikhtiander, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas penelitian yang telah dilakukan untuk membuat perangkat lunak simulasi berbasis Matlab Simulink untuk pembangkit uap. Pembangkit uap ini bekerja dengan 72% kualitas uap, 1.2% kandungan oksigen, laju aliran uap didesain maksimum 3600 Barrel per hari dan laju aliran gas bahan bakar didesain maksimum 1300 MSCF per hari .

Perangkat lunak simulasi pembangkit...
2017
T47978
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library