Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Iwan Maulana, author
ABSTRAK
Land subsidence (amblesan tanah) adalah suatu fenomena alam yang
banyak terjadi di kota-kota besar yang berdiri di atas lapisan sedimen, seperti kota
Semarang. Untuk mengidentifikasi pengaruh amblesan tanah dan penurunan muka
air tanah tersebut dilakukan studi gayaberat mikro 4D di daerah penelitian ini.
Pengambilan data dilakukan dua kali yaitu pada Juli 2007 dan Agustus
2009....
2012
T31944
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library