Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Fellicia Rachmadiana, author
Latar belakang: Trauma dental yang paling sering terjadi seperti kehilangan tulang alveolar secara luas akibat penyakit patologis membutuhkan regenerasi tulang secara cepat, scaffold HAp-GEL dan potensi propolis dilaporkan dapat meningkatkan proliferasi dan mineralisasi sel osteoblas. Tinjauan pustaka ini memgemukakan dasar pemikiran mengenai hal tersebut dengan menggunakan Uji MTT Assay untuk...
Depok: Fakultas Kedokeran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fadjar Seno Adji, author
Latar belakang: Kerusakan tulang pada bagian kraniofasial membutuhkan terapi regenerasi. Terapi regenerasi yang sudah ada yaitu dengan subtitusi material bone graft sebagai scaffold. Hidroksiapatit merupakan material dengan osteokonduktivitas yang tinggi yang sering digunakan sebagai scaffold. Untuk penggunaanya yang lebih efektif, hidroksiapatit dapat dikombinasikan dengan bahan lain seperti gelatin dan propolis...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Putri Rachmaniah Nur Hanisa, author
Latar Belakang: Defek tulang yang besar membutuhkan pendekatan regenerasi tulang. Material hidroksiapatit (HA) dan gelatin telah banyak diteliti dan dikombinasikan karena sifatnya yang saling melengkapi dan meningkatkan aktivitas regenerasi tulang. Penambahan zat alami seperti propolis yang salah satunya memiliki kandungan Caffeic Acid Phenethyl Esters (CAPE) dapat menstimulasi pertumbuhan jaringan dan...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Laurensia Flavia Domitilla, author
Latar Belakang: Bone tissue engineering merupakan alternatif untuk remodeling tulang pada defek kritis melalui pemanfaatan scaffold tiga dimensi berbahan polimer maupun ceramic. Bahan dari alam seperti propolis telah terbukti mampu meningkatkan pembentukan tulang baru melalui pemanfaatannya secara tunggal maupun dengan material lainnya. Namun, penambahan propolis dengan polymer-ceramic based scaffold belum...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Syifa Rahmadiani Ayunindra, author
Tulang merupakan organ penting pembentuk kerangka manusia yang mampu meregenerasi dirinya sendiri, tetapi tidak selamanya memiliki kapabilitas regenerasi yang memadai. Intervensi medis dibutuhkan untuk membantu proses penyembuhan tulang pada kasus-kasus cedera berat, salah satunya dengan melakukan rekayasa jaringan tulang menggunakan perancah. Penelitian ini melakukan fabrikasi perancah komposit berbahan dasar PCL...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library