Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Dicky Irawan, author
Penggunaan biodiesel di Indonesia saat ini belum sepenuhnya dijalankan karena biodiesel mudah teroksidasi. Salah satu cara untuk mengatasi masalah oksidasi biodiesel adalah dengan penambahan antioksidan. Pyrogallol adalah antioksidan yang umum digunakan, tetapi pyrogallol dan biodiesel memiliki polaritas yang berbeda sehingga menyebabkan keduanya tidak terdistribusi dengan baik. Perlu dilakukan peningkatan distribusi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Khaliq Fikri, author
Dalam konversi minyak kelapa sawit menjadi biodisel, minyak kelapa sawit melalui proses transesterifikasi dengan methanol untuk membnentuk biodisel dan gliserol. Namun utilitas gliserol tidak dapat dimaksimalkan dikarenakan gliserol memiliki sedikit kegunaan dibandingkan dengan biodisel. Gliserol dapat di sintesis untuk meningkatkan nilai ekonomisnya membentuk Gliserol Monostearat (GMS) sebagai agen pengemulsi. Dalam...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Adityo Fuad Ibrahim, author
Preparasi nanokomposit masterbatch pati/organoclay digunakan sebagai bahan pencampur pembuatan plastik kemasan yang bersifat biodegradable. Masterbatch tersusun atas pati singkong (tapioka), organoclay (montmorillonite), dan bahan aditif (plasticizer dan compatibilizer). Proses sintesis dengan metode melt compounding (pencampuran lelehan) yang dilakukan menggunakan alat Rheomix mixer. Untuk mendapatkan masterbatch optimum, struktur dan morfologi dari...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012
S1279
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Woro Bismo, author
Biodiesel merupakan bahan bakar alternatif mesin diesel yang berasal dari minyak nabati. Memiliki kelemahan, yaitu mudah teroksidasi. Hal ini disebabkan karena biodiesel memiliki ikatan karbon tak jenuh yang membuat tidak stabil. Untuk meningkatkan ketahanan oksidasi diperlukan aditif antioksidan. Salah satu alternatif antioksidan yang lebih prospektif ialah Tert-Butylhydroquinone TBHQ baik dari...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library