Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Ivan Kurniawan, author
Permintaan pasar terhadap produk berteknologi tinggi selalu berubah dari waktu kewaktu dari segi spesifikasi. Untuk menjadi tetap kompetitif, sistem produksi perlu menjadi fleksibel dan dapat di konfigurasi sehingga dapat menghadapi kustomisasi massal. Perakitan fleksibel (FAL) memungkinkan produksi berbagai jenis barang dengan efisiensi tinggi. Salah satu contohnya adalah kartu unit proses...
Jakarta: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rosa A. Asmara, author
Penelitian ini menyajikan penggunaan metode Phase Only Correlation (POC) pada motion estimation dengan teknik full search menggunakan Graphical Processing Unit (GPU). Dengan fungsi POC, seseorang dapat melakukan estimasi translasi motion antara dua blok citra referensi dan citra yang diproses. Full Search berbasis POC adalah algoritma yang membutuhkan waktu proses lama....
Malang: Politeknik Negeri Malang, Laboratorium Multimedia, 2010
PDF
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library