Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Silitonga, Freddy Guntur Mangapul
"
Latar belakang : Pembedahan abdomen secara laparotomi menyebabkan penurunan kadar albumin. Kadar albumin di bawah 3,00 g/dL berperan dalam terjadinya mortalitas dan morbiditas pasca-operasi.
Tujuan: Mengetahui hubungan antara kadar albumin pre-operasi dan pasca-operasi terhadap luaran klinis pasca-operasi laparotomi.
Metode : Penelitian ini dengan desain kohort retrospektif menggunakan data rekam medis Departemen Ilmu Kesehatan Anak tahun 2015-2017. Total sampling pada pasien pasca-laparotomi di PICU dengan rentang usia 1 bulan hingga 18 tahun, dikelompokan ke dalam dua kategori, yaitu: ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T58705
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Iqbal
"
ABSTRAK
Latar belakang : Albumin mempunyai fungsi perlindungan terhadap fisiologi tubuh manusia. Pada penurunan kadar albumin fungsi homeostasis dapat terganggu, sehingga dapat menyebabkan terjadinya proses-proses patologis pada tubuh. Hipoalbuminemia dapat terjadi segera pascaoperasi. Penggunaan albumin untuk tatalaksana hipoalbuminemia masih diragukan manfaat dan keamanannya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah pemberian albumin bermanfaat secara signifikan terhadap menurunya angka mortalitas dan lama rawat di rumah sakit pada pasien hipoalbuminemia pascaoperasi.
Metode : Penelitian ini merupakan observasional, dengan mengambil 224 ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library