Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 8 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Usi Sukorini, author
Akurasi pemeriksaan profil lekosit dipengaruhi beberapa faktor preanalitik diantaranya konsentrasi antiokoagulan. Antikoagulan yang paling sering dipakai pada pemeriksaan darah rutin adalah EDTA. Ketidaksesuaian perbandingan konsentrasi EDTA dengan bahan darah berefek terhadap hasil pemeriksaan darah tepi diantaranya parameter lekosit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan antara hasil pemeriksaan profil...
Medical Journal of Indonesia, 2007
MJIN-16-3-JulySept2007-168
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Juniarti, author
Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai proses penyembuhan luka dengan menggunakan ekstrak metanol daun Jatropha multifida L. berdasarkan mekanisme penurunan jumlah leukosit PMN dan peningkatan jumlah sel fibroblas. Metode: bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah ekstrak metanol dari daun Jatropha multifida Subyek penelitian terdiri dari 36 ekor tikus putih jantan...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
AJ-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Denni Hermartin, author
Latar Belakang :Insidensi terjadinya ketuban pecah dini (KPD) pada kehamilan preterm adalah 3-10,% dari semua persalinan. Lama terjadinya ketuban pecah dini berpengaruh pada kejadian infeksi maternal dan sepsis pada bayi. Sepsis, termasuk sepsis neonatal awitan dini (SNAD), masih menjadi penyebab utama kematian bayi prematur. Vitamin D berperan meningkatkan imunitas tubuh...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Jimmy Candra Putra, author
Latar belakang: Pada 2012, angka insiden tahuna kaki diabetes yang mengalami ulkus dan gangren diperkirakan sekitar 2%-5% dari populasi umum. Sekitar 15% pasien dengan kaki diabetes dapat mengalami amputasi pada ekstremitas bawah. Kaki diabetes adalah masalah kesehatan yang sangat sulit untuk mengalami penyembuhan. Hal ini semakin diperparah dengan kondisi infeksi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Diah Karomah Putri, author
Air susu ibu adalah makanan bayi yang terbaik karena mengandung komposisi nutrisi yang lengkap dan mengandung faktor-faktor penting untuk kekebalan tubuh bayi termasuk leukosit. Pemberian ASI ekslusif kepada bayi banyak mengalami hambatan, akibat ibu yang harus bekerja kembaliĀ  setelah cuti melahirkan. Berbagai upaya dilakukan agar bayi tetap mendapatkan ASI pada...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Telah dilakukan uji pemanfaatan getah pisang ambon (Musa paradisiaca var sapientum Lamb) dalam penyembuhan luka bakar pada kulit tikus putih (Rattus novergicus). Penyembuhan luka bakar dievaluasi dengan menghitung jumlah leukosit PMN dan jumlah fibroblas pada hari ke 7, 14, dan 21 setelah perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penurunan jumlah leukosit...
Depok: Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat UI, 2012
J-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Griskalia Christine, author
Latar Belakang: Diffuse Large B-cell Lymphoma (DLBCL) merupakan limfoma tersering di Indonesia. Kemoterapi R-CHOP mempunyai risiko moderat untuk terjadinya neutropenia / demam neutropenia. Limfosit dapat menggambarkan imunitas pejamu, sedangkan neutrofil dan monosit dapat menggambarkan respons inflamasi. Belum ada penelitian yang menilai hitung jenis leukosit sebagai prediktor neutropenia akut awitan pertama...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Dedy Rahmat, author
Diare merupakan masalah global karena menyebabkan tingginya angka kesakitan dan kematian pada bayi dan anak. Diare yang belangsung 7 - 13 hari disebut diare melanjut, dan akan meningkatkan risiko terjadinya diare persisten 6 kali lebih tinggi.Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji faktor-faktor risiko terjadinya diare melanjut pada anak < 2 tahun,...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
D-Pdf
UI - Disertasi Membership  Universitas Indonesia Library