Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Muhammad Firdaus, author
Diumumkannya Konsepsi Presiden pada tanggal 21 Februari 1957 telah meniadi landasan pokok berubahnya sistem kenegaraan secara fundamental. Konsekuensinya kurang dari satu bulan setelah konsepsi itu kabinet Ali Sastroamidjoyo II jatuh dan digantikan oleh kabinet karya pimpinan PM.IR.H.Djuanda. Kabinet Djuanda notabene adalah pembawa amanat konsepsi tersebut. Di masa kabinet ini Pula-lah...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1994
S12447
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library