Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Tita Tri Yolandini, author
Industri batik menghasilkan limbah cair dalam volume besar yang saat ini proses pengolahannya masih sangat buruk. Pada penelitian ini dilakukan upaya pengolahan limbah cair batik dengan metode koagulasi-flokulasi, ozonasi tunggal, dan kombinasi ozonasi sebelum koagulasi-flokulasi (pra-ozonasi) dan ozonasi setelah koagulasi-flokulasi (post-ozonasi). Pada keempat metode dioptimasi pada beberapa parameter yaitu pH...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Andreas Exa Saputra, author
ABSTRAK
Limbah cair yang dihasilkan oleh industri batik masih mengandung zat warna serta bahan pencemar lain dalam konsentrasi yang sangat tinggi, sehingga dapat menurunkan kualitas ekosistem perairan jika langsung dibuang tanpa pengolahan. Oleh karena itu, pada penelitian ini, limbah cair batik diolah dengan menggunakan teknik kavitasi hidrodinamika, ozonasi, dan kombinasi keduanya....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Siahaan, Irvi Nurul Jannah, author
Industri batik menghasilkan limbah cair dalam volume besar dengan kandungan organik yang tinggi. Zat warna pada limbah cair batik sukar diolah dengan proses biologis sehingga diperlukan pengolahan lebih lanjut untuk mengurangi beban pencemar sebelum dilepaskan ke lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengamati kinerja dari masing-masing metode kavitasi ultrasonik, ozonasi, dan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library