Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Muhammad Zaki, author
Karakteristik refrigerant natural (Propane) perlu dikaji lebih dalam saat ini, karena penggunaan refrigerant konvensional (sintetis) sudah mulai dibatasi karena tingginya Ozone Depletion Potential (ODP) dan Global warming potential yang berbahaya untuk keberlangsungan ozon dan menaikkan peluang naiknya suhu bumi. Karakteristik yang ditinjau dalam penelitian ini adalah penurunan tekanan dari masing-masing...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Finsya Risyadani Aditama, author
Aktuator jet sintetis menunjukkan hasil yang menjanjikan sebagai teknologi yang memungkinkan untuk kontrol aliran lapisan batas inovatif yang diterapkan pada permukaan eksternal, seperti sayap pesawat, dan aliran external, seperti yang terjadi dalam vektor jet. Karakteristik yang menarik dari jet sintetis adalah operasi nol-massa-fluks dan efek kontrol yang efisien yang memanfaatkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library