Ditemukan 21 dokumen yang sesuai dengan query
Aris Ramdhani, author
Introduksi: Iskemia yang terjadi di suatu lokasi di tubuh mengakibatkan kerusakan pada lokasi yang berjauhan; kondisi ini dikenal dengan sebutan cedera reperfusi. Vili intestinal merupakan satu target organ terjadinya kerusakan pada cedera reperfusi dan menjadi motor kegagalan multi organ sistemik. Hipotermia yang ditakuti pada syok justru menunjukkan keuntungan karena bersifat...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T58770
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sinta Chaira Maulanisa, author
Pendahuluan: Cedera iskemia reperfusi CI/R merupakan masalah serius yang dihadapi pascahipoksia menyebabkan kerusakan sel yang letaknya berjauhan remote organ injury. Strategi yang digunakan untuk mengurangi kerusakan hepar pascaiskemia adalah melalui penerapan ischemic pre conditioning PI/R dan hiportemia. PI/R telah terbukti mengurangi kerusakan jaringan melalui mekanisme resistensi terhadap iskemia dan kebutuhan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Kaski, Juan Carlos, editor
Much has been written about reperfusion injury in the past decade but unfortunately the information has been generally presented in the form of original specialist papers and little if any integral publication exists on the topic, summarising and analysing the clinical impact of the condition and its management. The pathophysiology...
London : Springer, 2012
e20426109
eBooks Universitas Indonesia Library
Nunung Priyatni Waluyatiningsih, author
ABSTRAK
Ruang lingkup dan cara penelitian: Cedera reperfusi adalah kerusakan yang bertambah parah pada jaringan yang iskemik karena dilakukan reperfusi. Mekanisme cedera reperfusi yang telah banyak diketahui adalah akumulasi kalsium sitosol dan pembentukan radikal bebas yang berlebihan. Sejauhini belum banyak diketahui peranan sistem renin-angiotensin pada cedera reperfusi, walaupun beberapa penelitian telah...
1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dafsah Arifa Juzar, author
Latar Belakang. Cedera Reperfusi Iskemia merupakan eksaserbasi paradoks mengakibatkan disfungsi dan kematian sel setelah aliran darah direstorasi ke jaringan yang sebelumnya iskemia. Pada iskemia tungkai akut, reperfusi menimbulkan reaksi kompleks melibatkan inflamasi lokal maupun sistemik dengan dampak lokal sindroma kompartemen dan dampak sistemik berupa disfungsi hingga kegagalan multi organ. Platelets...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2006
T18149
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Gugun Iskandar Hadiyat, author
Latar Belakang. Komplikasi tindakan revaskularisasi pasca suatu periode iskemik mulai menjadi perhatian kalangan medis sejak awal abad ke-20. iskemik tungkai akut merupakan masalah kegawatan kardiovaskular dan tindakan reperfusi terhadap jaringan yang iskemik ternyata sexing memperburuk cedera jaringan yang ada, bahkan sampai dilakukan amputasi. Pada ceders reperfusi iskemik (R-1) terjadi perubahan...
Depok: Universitas Indonesia, 2005
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Birry Karim, author
Latar belakang: Inflamasi memegang peranan penting dalam IMA-EST, terutama kejadia cedera reperfusi. Kolkisin merupakan sediaan obat anti inflamasi, yang dapat menekan inflamasi saat terjadi cedera reperfusi. Kami menilai keefektivan dari pemberian kolkisin pada pasien IMA-EST yang menjalani IKPP dalam menekan cedera reperfusi.
Metode: Penelitian ini merupakan uji klinis, tersamar ganda,...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2024
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Infark miokard akut (IMA) telah menjadi sebab utama kematian di negara Barat maupun di Indonesia. Keterlambatan diagonis dan tatalaksana dini yang salah seringkali mengakibatkan kegagalan reperfusi dengan trombolitik. Dokter umum sebagai lini kesehatan pertama harus dibekali dengan ketrampilan mendiagnosis dan juga menangani IMA. Dalam tulisan ini dilaporkan kasus gagal terapi...
Medical Journal Of Indonesia, 14 (4) October December 2005: 249-252, 2005
MJIN-14-4-OctDec2005-249
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Fachmi Ahmad Muslim, author
Latar Belakang : Cedera reperfusi menyebabkan kerusakan dan kematian sel miokard dan memberikan kontribusi hingga 50% dari luas infark. Pengkondisian iskemia dari luar jantung (remote ischemic conditioning, RIC) dapat menjadi perlakuan non invasif, murah dan mudah untuk membatasi cedera reperfusi. Efek kardioprotektif yang didapatkan dari perlakuan ini antara lain penurunan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
M. Febriadi Ismet, author
Pengaruh Prekondisi dan Hipotermia pada Cedera Iskemia-Reperfusi Terhadap Endotel Pembuluh Darah Perifer pada Oryctolagus cuniculusM Febriadi Ismet1 Yefta Moenadjat2 Aria Kekalih3 1Program Studi Ilmu Bedah, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia2Departemen Medik Ilmu Bedah, RSUPN Cipto Mangunkusumo Pendahuluan. Cedera iskemia -reperfusi CI/R merupakan masalah serius yang dihadapi pascahipoksia; menyebabkan kerusakan sel yang...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library