Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Deden Supardan
"
ABSTRAK
Nama : Deden SupardanProgram Studi : Ilmu Kesehtan MasyarakatJudul : Pengaruh Pembinaan Kesehatan Haji Terhadap KeberhasilanPengendalian DM pada Jemaah Haji Terdiagnosis DiabetesMellitus di Kabupaten Kuningan.Pembimbing : Dr. Martya Rahmaniati M, S.Si, M.SiTesis ini membahas pengaruh program pembinaan dan bimbingan kesehatan hajiterhadap keberhasilan pengendalian DM pada jemaah haji terdiagnosis DiabetesMellitus. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain cross setional. Hasilpenelitian menyarankan bahwa mengingat besarnya pengaruh Pembinaan KesehatanHaji terhadap keberhasilan pengendalian DM, maka seluruh jemaah haji diupayakansemaksimal ...
"
2018
T50565
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library