Ditemukan 17 dokumen yang sesuai dengan query
Yuridistya Primadhita, author
Tesis ini membahas proses penguatan institusi pemberdayaan ekonomi perempuan miskin melalui kooperasi simpan pinjam perempuan suara ibu peduli di kelurahan cilandak barat, kalibata, dan pejaten timur jakarta selatan. Penelitian ini bersifat kualitatif deskriptif dengan metode PRA dan analisis SWOT. tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor yang mempengaruhi perbedaan perkembangan koperasi,...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2011
T29371
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Dian Maharsi Pandu Pertiwi, author
Skripsi ini membahas mengenai operasional dan mekanisme pinjaman pada koperasi simpan pinjam yang berbasis syariah serta pengaturan yang dilakukan oleh peraturan perundang-undangan Indonesia terhadap koperasi simpan pinjam yang berbasis syariah. Pemilihan topik penelitian mengenai koperasi simpan pinjam syariah ini dilatarbelakangi oleh adanya fakta bahwa sistem ekonomi syariah dan koperasi memiliki...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2013
S45446
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Prisca Kristiningrumm, author
Penelitian ini mengevaluasi kinerja koperasi simpan pinjam di Jakarta tahun 2011-2013 dengan melihat efisiensi serta profitabilitas yang digambarkan melalui Efficiency-Profitability Matrix. Pendekatan efisiensi yang digunakan adalah input oriented yaitu efisiensi dengan memaksimalisasi input dalam menghasilkan output. Efisiensi dilihat dari tiga komponen yaitu technical efficiency, pure technical efficiency dan scale efficiency...
Depok: Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Satrio Bantarpraci, author
[ABSTRAK
Tesis ini merupakan penelitian tentang faktor-faktor yang mempengaruhi
kinerja keuangan koperasi simpan pinjam primer nasional selama periode 2010-
2014. Dengan metode purposive sampling, didapatkan sampel dalam penelitian
ini sebesar 36 selama periode 5 (lima) tahun 2010-2014 (n = 180). Instrument
berupa data sekunder dan laporan keuangan yang telah diaudit selama periode
pengamatan. Dengan menggunakan teknik...
2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
W. Banyo Kamajaya, author
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1983
S17025
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sri Maryuni, author
Depok: Universitas Indonesia, 1987
S20014
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Arthapati Wicaksana, author
ABSTRAK<>br>
Koperasi simpan pinjam merupakan lembaga keuangan bukan bank yang bertugas memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan cara menghimpun dan menyalurkan dana. Koperasi pada dasarnya bertujuan untuk memajukan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya. Skripsi ini membahas mengenai penyelenggaraan dan pengawasan dari beberapa koperasi di Indonesia terhadap pengaturan koperasi simpan...
[;;;, ]:
2016
S66456
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Treasuri PT, author
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
S24938
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Wendy Emaliana, author
Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi, kebutuhan manusia akan uang pun meningkat. Banyak cara yang dilakukan manusia untuk mendapatkan uang tambahan. Salah satu caranya adalah dengan mengajukan pinjaman baik mengajukan pinjaman pada bank umum maupun pada koperasi simpan pinjam. Skripsi ini membahas perbandigan pemberian kredit melalui bank umum dan koperasi...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
S25009
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Yulistia Mairiza, author
ABSTRAK
Dalam menjalankan usaha, setiap organisasi maupun individu akan menghadapi suatu keadaan ketidakpastian yang berakibat munculnya risiko. Risiko tersebut perlu dikendalikan menjadi risiko yang dapat diterima melalui perancangan manajemen risiko. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi, menganalisis daan merancang langkah-langkah yang dapat diambil oleh koperasi simpan pinjam dalam melakukan manajemen risiko. Penelitian...
2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library