Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Dwisetyo Gusti Arilaksono, author
Obesitas selama ini dikenal sebagai faktor risiko tradisional untuk penyakit kardiovaskular. Pada banyak studi tingginya indeks massa tubuh (IMT) justru memiliki efek protektif terhadap luaran klinis pasien dengan penyakit kardiovaskular, termasuk penyakit jantung koroner, khususnya infark miokard akut dengan elevasi segmen ST (IMA-EST) yang menjalani intervensi koroner perkutan (IKP). Namun,...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Gracia Lilihata, author
Latar Belakang : External counterpulsation (ECP) ditunjukkan dapat mengurangi gejala angina dan memperbaiki kualitas hidup pasien penyakit jantung koroner (PJK) dengan angina refrakter. Efek protektif jangka panjang ini dipikirkan merupakan efek dari peningkatan pulsatile shear stress pada endotel vaskular sehingga terjadi perbaikan pada fungsi endotel. Dalam proses ini, sekelompok miRNA...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Surya Marthias, author
ABSTRAK
Latar belakang: Studi sebelumnya menyimpulkan bahwa mitral valve gradient (MVG) merupakan parameter selain area katup mitral (AKM) yang berhubungan dengan perbaikan gejala pasca komisurotomi mitral transkateter perkutan (KMTP). Oleh karena itu, studi diperlukan untuk menjelaskan hubungan MVG terhadap perbaikan gejala secara objektif, dalam bentuk kapasitas fungsional.
Tujuan: Studi ini bertujuan untuk...
2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dexanda Pravian, author
ABSTRAK
Latar belakang: External Counter Pulsation (ECP) dapat diaplikasikan sebagai pilihan terapi pada pasien dengan angina refrakter yang tidak adekuat dikendalikan dengan terapi medis, angioplasti perkutan (IPK) ataupun bedah pintas arteri koroner (BPAK). Hasil bervariasi masih diperoleh pada perbaikan fraksi ejeksi ventrikel kiri pada pasien yang menjalani ECP. Metode 2D-Speckle Tracking...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ervan Zuhri, author
Latar Belakang: ECP mampu menurunkan frekuensi angina, meningkatkan kualitas hidup, serta memperbaiki exercise–induced ischemia time. Manfaat tersebut dapat bertahan beberapa tahun setelah ECP. Mekanisme manfaat jangka panjang ECP tersebut telah dibuktikan akibat adanya angiogenesis yang diduga diperankan VEGF-A, VEGFR-2, dan miR-92a.
Tujuan: Mengetahui efek ECP terhadap VEGF-A dan VEGFR-2, serta hubungannya...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library