Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 256 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Berwi Fazri Pamudi, author
Malaria merupakan salah satu infeksi parasit yang menjadi permasalahan di dunia. Tidak adanya vaksin yang efektif dan strain Plasmodium yang resisten terhadap obat antimalaria menunjukkan pentingnya untuk adanya pengembangan agen kemoterapi baru. Metode yang saat ini sedang banyak dikembangkan adalah pencarian obat antimalaria dengan menggunakan penapisan in silico atau dikenal...
Depok: Universitas Indonesia, 2011
S46
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Anggi Sekar Tantrilestari, author
Depok: Universitas Indonesia, 2008
S32765
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Munawarohthus Sholikha, author
Penghambatan aktivitas elastase dapat diterapkan sebagai metode untuk melindungi terhadap penuaan kulit. Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh tanaman Indonesia yang memiliki potensi sebagai inhibitor elastase menggunakan penapisan virtual dengan piranti lunak penambatan molekul AutoDock. Penapisan virtual dari 1406 senyawa dari basis data senyawa tanaman obat di Indonesia terhadap penghambatan elastase...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2013
T32689
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rendi Rezkita, author
[ABSTRAK Pressure drop adalah salah satu aspek penting yang mempengaruhi konsumsi energi yang digunakan dalam suatu transportasi fluida (bersifat turbulen) menggunakan pipa. Drag Reduction Agent (DRA) merupakan salah satu alternatif untuk mengurangi timbulnya pressure drop pada aliran fluida dalam pipa dengan menambahkan sejumlah zat aditif kedalam aliran. Zat aditif yang...
[, Fakultas Teknik Universitas Indonesia], 2014
S56608
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bram Hik Anugraha, author
HIV-1 adalah virus yang menginfeksi serta menghancurkan atau mengganggu fungsi sel-sel sistem kekebalan tubuh manusia. HIV-1 memiliki enzim yang penting dan dibutuhkan dalam perakitan dan pematangan virion yaitu protease HIV-1. Protease HIV-1 telah diketahui selama beberapa dekade sebagai target yang potensial sebagai struktur dasar desain obat. Teknologi komputasi dapat digunakan...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2013
S44525
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
cover
Elfira Febriani, author
[ABSTRAK
Indonesia merupakan negara yang memiliki jumlah populasi yang beragam Tingginya tingkat pertumbuhan penduduk Indonesia mendorong pemerintah untuk melakukan pembangunan dalam berbagai hal salah satunya dalam bidang kesehatan Untuk mewujudkan pembangunan pada bidang kesehatan diperlukan kesiapan pemerintah dan kerjasama antar profesi di bidang kesehatan Pemerintah dalam hal ini diwakili oleh...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2015
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Aldi Putra Madya, author
ABSTRAK
Praktek Kerja Profesi (PKP) di industri farmasi dilaksanakan di Value Stream Tempra (VST) PT. Taisho Pharmaceutical Indonesia, Tbk. Kegiatan ini berlangsung selama dua bulan dari tanggal 5 Januari sampai dengan 27 Februari 2015. PKP di apotek bertujuan agar mahasiswa apoteker mengerti peranan apoteker, memiliki wawasan tentang pelaksanaan pekerjaan kefarmasian, memahami penerapan Cara Pembuatan Obat...
Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
PR-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Tatan Senjaya, author
ABSTRAK Praktik kerja profesi di Badan Pengawas Obat dan Makanan Periode Bulan September Tahun 2017 bertujuan untuk memahami tugas dan tanggung jawab apoteker di lembaga pemerintahan Direktorat Penilaian Keamanan Pangan Badan Pengawas Obat dan Makanan, memiliki wawasan, pengetahuan, keterampilan dan pengalaman praktis untuk melakukan praktek kefarmasian di lembaga pemerintahan, memiliki gambaran...
2020
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>