Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
H. Syamsu Purnomo, author
ABSTRAK
Dakwah Islam merupakan fenomena baru, yang makin marak dalam kurun waktu
lebih dari 4 tahun terakhir mi terutama dengan tumbuhnya stasiun televisi swasta.
Sebagai negara dengan penduduk lebih dari 180 juta yang beragama Islam, acara
dakwah di televisi mernperoleh perhatian yang cukup baik dari para pemirsa di
Indonesia. Kenyataan mi membuat para pengelola...
1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Zulhasril Nasir, author
ABSTRAK
Kajian tentang kebebasan pers adalah studi yang tak hentihentinya. Bukan saja disebabkan pemahaman kebebasan pers itu berbeda-beda di tiap-tiap masyarakat, tetapi makna kebebasan pers itu selalu berubah sesuai dengan perkembangan suatu masyarakat. Sementara itu, konsep tentang kebebasan pers lebih statis karena mengikuti struktur sosial dan sistem politik yang sudah ada...
1996
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
M. Yamin H.S. Tawary, author
Penelitian ini mengkaji fenomena politik media yang berkembang di Indonesia saat ini. Politik Media merupakan pendekatan baru bagi para politisi yang di dalam tindakannya selalu memikirkan pers agar mau meliput kegiatannya. Menurut prespektif politik media, jalinan ketiga aktor yaitu partai politik/politisi, media massa/pers dan publik terjalin erat dan mempunyai goal-oriented...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2007
T17363
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library