Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Sri Wulani Rezeki Elida, author
Penelitian ini dilakukan untuk mencari pengaruh dari implementasi kebijakan fiskal daerah terhadap pertumbuhan ekonomi daerah di provinsi-provinsi di Pulau Kalimantan selama periode dimulainya desentralisasi fiskal di Indonesia, yaitu pada tahun 2001 hingga 2011 dengan menggunakan metode panel data (Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, dan Kalimantan Timur). Ukuran yang digunakan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
T39375
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sonny Toman Martua, auhtor
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk menemukan bukti empiris tentang dampak dari kegiatan CSR-operasi dan non-operasi terkait dengan pengukuran kinerja tertentu industri penerbangan yaitu tingkat okupansi penumpang dan kenaikan jumlah penumpang. Selain itu, penelitian ini mencoba untuk mengidentifikasi apakah model bisnis maskapai memiliki efek moderat dalam mempengaruhi hubungan antara kegiatan CSR dan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T43370
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Kristaufan Joko Pramono, author
ABSTRAK
Salah satu manfaat dari teknologi Internet adalah kemudahan memperoleh informasi. Hal ini akan mempengaruhi tingkat permintaan kertas koran, kertas cetak dan tulis. Selain itu, kemajuan teknologi Internet telah memungkinkan penjual untuk memperluas pasar mereka ke negara-negara lain, sehingga akan mempengaruhi tingkat permintaan kertas kemasan sebagai pelindung barang sejak dari penjual...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T42759
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Hudzaifah Abdul Aziz, author
[ABSTRAK
Indonesia merupakan salah satu produsen terbesar komoditas kakao biji di dunia.
Hal ini menandakan bahwa kakao biji merupakan salah satu komoditas terpenting
bagi Indonesia. Karenanya, pemerintah perlu menjaga stabilitas produksi dari
komoditas terserbut. Selanjutnya, peran penting dari komoditas kakao biji ditandai
dengan besarnya share ekspor dari komoditas tersebut terhadap total ekspor sektor
pertanian Indonesia dan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T43410
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Joyce Irmawanti, author
[ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti dampak ekonomi sektor pariwisata di Provinsi Banten, daerah yang berdekatan dengan kota metropolitan Jakarta. Penelitian ini merupakan studi empiris di negara berkembang, yang terutama mengeksplorasi pentingnya pariwisata lokal/domestik, dampak langsung / tidak langsung dari kegiatan pariwisata dan peluang pengembangan keterkaitan dengan ekonomi lokal....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T43608
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library