Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Nurhayati Indah Ciptasari, author
Dalam beberapa tahun terakhir, peningkatan pesat teknologi telah mendorong pengembangan berbagai jenis material di bidang ilmu pengetahuan dan penelitian. Salah satu material yang paling populer untuk penelitian adalah reduced Graphene Oxide (rGO). Material dibuat dari Graphene Oxide (GO) dengan melakukan berbagai metode pengolahan kimia dan termal untuk mengurangi kandungan oksigen...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Harris Prabowo, author
Program CO2 EOR adalah upaya meningkatkan produksi minyak dari lapangan tua, menahan laju produksi turun dan untuk penurunan emisi karbon di Indonesia yang cenderung menuju tekanan dan temperatur tinggi dan membawa pengotor yang relatif tinggi (CO2, H2S, ion klorida) pemicu korosi dini pada flowline dan tubing.
Berdasarkan hasil preliminary assessment, material...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library