Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 13 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Jovian Purnomo, author
Gangguan sendi temporomandibula mencakup perubahan morfologi atau fungsi permukaan artikulasi sendi rahang (intrinsik) dan perubahan fungsi sistem neuromuskular (ekstrinsik). Etiologi gangguan ekstrinsik adalah penggunaan otot yang berlebihan seperti pada kebiasaan clenching dan salah satu gejala yang biasa dilaporkan adalah nyeri kepala. Nyeri kepala yang dirasakan oleh penderita gangguan temporomandibula merupakan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2007
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yansen, author
Bruxism adalah serangkaian aktifitas kontraksi otot rahang saat tidur yang bersifat ritmik, singkat, dan kuat, terjadi pada posisi sentris maupun eksentris rahang. Bruxism merupakan salah satu etiologi gangguan sendi temporomandibula (STM), namun bagaimana mekanisme dan hubungannya dengan gejala gangguan STM masih menjadi kontroversi dan belum jelas. Tujuan dari penelitian cross...
Depok: Universitas Indonesia, 2007
S40691
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sitti Fardaniah, author
ABSTRAK
Pada pemakaian gigi tiruan sebagian jarak lengan cengkeram kawat ke gingival crest sering menimbulkan masalah , antara lain terjadi pengumpulan plak padsa permukaan gigi penjangkaran tersebut.Untuk mengatasi hal ini maka dilakukan penelitian jarak lengan cengkeram kawat ke gingival crest yang berbeda pada gigi posterior bawah dan atas di daerah bukal.Yang...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Francisca Lindawati Soetanto, author
ABSTRAK
Dengan semakin bertambahnya kasus Hepatistis B dan AIDS dewasa ini maka penanganan alat dan bahan kedokteran gigi harus lebih teliti karena dapat menjadi media penularan penyakit. Gigi tiruan merupakan media penularan penyakit apabila pembuatannya tidak termonitor dengan bailkdalam hal sterilisasi.

Untuk sterilisasi gigi tiruan, ADA merekomendasikan perendaman gigi tiruan...
1997
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Indrayani, author
ABSTRAK
Dalam pembuatan gigi tiruan sebagian lepers kerangka logam rahang bawah, terdapat berbagai macam bentuk konektor mayor yang dapat digunakan, antara lain lingual plate dan cingulum bar.

Lingual plate dan cingulum bar, walaupun bentuknya berbeda, masing-masing mempunyai indikasi pemakaian yang sama. Berdasarkan asumsi bahwa desain gigi tiruan...
1997
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Cahya Adriani Putri, author
[Salah satu gejala TMD dapat berupa keterbatasan gerak mandibula yang antara lain dapat dilihat melalui besar pembukaan mulut. Telah terdapat penelitian tentang besar pembukaan mulut di negara lain, tetapi belum pernah dilakukan di Indonesia. Penelitian dilakukan untuk melihat hubungan besar pembukaan mulut dengan TMD di Indonesia. Penelitian menggunakan metode potong...
Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2015
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Karina, author
ABSTRAK
Pada tahun 2016, hasil penelitian The Tobacco Atlas melaporkan bahwa 66 pria di Indonesia adalah perokok. Penelitian epidemiologi telah melaporkan bahwa merokok tembakau berhubungan dengan nyeri pada gangguan muskuloskeletal. Beberapa penelitian telah melaporkan bahwa merokok tembakau berhubungan dengan temporomandibular disorders TMD , yang memiliki gejala diantaranya nyeri musculoskeletal, clicking, dan...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Leslie Odelia, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Temporomandibular Disorders atau yang dikenal dengan TMD merupakan kumpulan gangguan yang terjadi pada musculoskeletal dan neuromuscular yang berhubungan dengan otot mastikasi, sendi temporomandibula (TMJ) dan atau struktur yang lainnya. TMD memiliki etiologi yang multifaktorial, dan cara penentuan diagnosis TMD dapat dilakukan dengan berbagai cara, melalui pengisian kuesioner, pemeriksaan klinis maupun pemeriksaan penunjang seperti...
2019
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Vera Kusuma, author
[ABSTRAK
Penurunan fungsi pada rongga mulut, termasuk di dalamnya fungsi sendi temporomandibula mempengaruhi kualitas hidup lansia. Suatu studi potong lintang dilaksanakan pada 112 lansia berusia 60 tahun ke atas. Diagnosis gangguan sendi temporomandibula dilakukan dengan DC/TMD dan kualitas hidup dengan GOHAI. Terdapat hubungan bermakna antara gangguan sendi temporomandibula dengan kualitas hidup,...
Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2015
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Indy Labaron, author
ABSTRAK Latar Belakang: Etiologi temporomandibular disorder (TMD) adalah multifaktor, salah satunya adalah kebiasaan parafungsi yaitu sleep bruxism. Pasien sleep bruxism sering mengalami tanda dan gejala TMD yaitu nyeri dan keterbatasan pembukaan mulut. Oleh karena itu evaluasi deteksi lebar pembukaan mulut digunakan rutin untuk pemeriksaan sendi temporomandibula, namun hubungan sleep bruxism dengan...
2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>