Found 59 Document(s) match with the query 700:"Marcel Prasetyo, examiner"
Ricky Roosdiana Dewi, author
LSTV merupakan variasi vertebra yang prevalensinya bervariasi di dunia. Menurut konsep Bertolotti rsquo;s syndrome, LSTV berhubungan dengan nyeri punggung bawah dan sebagian besar nyeri ini disebabkan oleh penyakit degenerasi diskus. Sayangnya, hubungan keduanya masih kontroversial. Pada penelitian ini dilakukan analisis hubungan LSTV dengan penyakit degenerasi diskus lumbosakral berdasarkan gambaran CT...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hanna Marsinta Uli, author
Mortalitas penderita artritis reumatoid(AR) yang cukup tinggi disebabkan oleh penyakit kardiovaskular akibat aterosklerosis.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sensitivitas dan spesifitas skor kalsifikasi arkus aorta di foto polos toraks berdasarkan klasifikasi Ogawa dalam mendeteksi aterosklerosis pada penderita AR. Penelitian ini menggunakan desain potong lintang pada 76 pasien AR di Poliklinik Reumatologi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T58558
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Canti Widharisastra, author
Hidrosefalus adalah kelainan susunan saraf pusat yang ditandai dengan pelebaran sistem ventrikel. Diperlukan data mengenai ukuran ventrikel serebral normal sebagai batas ambang untuk mendiagnosis pelebaran ventrikel serebral awal. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ukuran ventrikel serebral neonatus aterm normal dan melihat gambaran korelasi parameter pengukuran ventrikel serebral. Penelitian dilakukan terhadap...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Annisa Maharani, author
Penyakit asma telah dikenal secara luas namum belum pernah dijelaskan secara mendetil. Tomografi komputer resolusi tinggi (HRCT) dapat mendeteksi struktur tidak normal pada penderita asma. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik lesi asma dan hubungannya dengan data klinis pada hasil Tes kontrol asma (ACT).
Penelitian dilakukan secara prospektif dengan metode...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Fahriyani, author
Latar belakang : penegakkan diagnosis TB paru pada pasien HIV dapat dilakukan berdasarkan pemeriksaan mikrobiologis dan klinis. Rekomendasi WHO 2007, memperbolehkan penegakan diagnosis berdasarkan hasil pemeriksaan klinis dengan dan tanpa melalui pemeriksaan mikrobiologis. Penelitian ini bertujuan mendapatkan perbedaan karakteristik gambaran radiografi toraks pasien HIV dengan TB paru yang didiagnosis berdasarkan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Bahtiar Yahya, author
Pendahuluan: Keganasan berhubungan erat dengan keadaan hiperkoagulasi dan berisiko empat kali lipat untuk terjadinya trombosis. Magnetic resonance imaging (MRI) dan magnetic resonance venography (MRV) merupakan metode diagnostik bersifat tidak invasif dan memiliki dengan sensitifitas dan spesifisitas serta akurasi yang tinggi untuk menilai vena serebral dan parenkim otak, three dimensional contrast...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rio Kusuma, author
Latar belakang dan tujuan: Mikrotia adalah malformasi kongenital yang seringkali disertai atresia auris dan kelainan telinga tengah. Kelainan ini dikoreksi dengan kanaloplasti dan timpanoplasti. Titik dan arah pengeboran kanaloplasti merupakan hal yang penting. Saat ini belum terdapat panduan yang objektif dalam menentukan arah pengeboran. Volume telinga tengah, berperan penting dalam...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ira Rahma Hidayati, author
[ABSTRAK
Latar belakang: Penggunaan media kontras pada pemeriksaan radiologi dengan kondisi pasien mengalami insufisiensi fungsi ginjal dapat menyebabkan resiko terjadinya CIN pada kontras iodine dan NSF pada kontras paramagnetik. Oleh karena itu, penilaian fungsi ginjal penting dilakukan sebelum pemeriksaan radiologi kontras. Permasalahannya untuk menilai fungsi ginjal dengan baku emas sulit...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
SP-PDF
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Rommy Zunera, author
[ABSTRAK
Latar Belakang : pengukuran VPW dari modalitas foto toraks merupakan
pemeriksaan yang non invasif, cepat dan mudah untuk memprediksi kondisi
hipervolemia. Namun belum terdapat konsensus nilai rerata VPW yang dipakai
secara global, sehingga penggunaan nilai rerata VPW dari penelitian sebelumnya
terhadap populasi diluar populasi penelitian tersebut mungkin tidak relavan. Di
Indonesia khususnya di Rumah Sakit...
2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Asih Maratani, author
Latar belakang: Pengukuran tumor primer karsinoma nasofaring (KNF) belum rutin dikerjakan karena bentuknya yang ireguler dengan infiltrasi yang ekstensif pada jaringan sekitarnya. Pengukuran volume memiliki akurasi tinggi namun sulit dilakukan dan memerlukan waktu lama. Lebih lanjut, belum ada penelitian yang membandingkan antara teknik pengukuran bidimensional dengan volume tumor primer KNF...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library