Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Gallanta Arga Dinata, author
Penelititan ini dilakukan di wilayah Muara Ci Mandiri dan Pesisir Sekitar Muara, Kecamatanan Pelabuhanratu dan Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi yang terus mengalami perubahan bentuk dan luas yang disebabkan oleh faktor alam dan faktor manusia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan garis pantai dan Muara Ci Mandiri dari tahun 1990 sampai...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2015
S61606
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library