Found 38 Document(s) match with the query 700:"Rahma Muthia, examiner"
Nadif Wicaksono, author
Titik embun hidrokarbon gas alam dapat didefinisikan sebagai titik di mana kondensat hidrokarbon mulai terbentuk. Sangat penting untuk mengetahui kondensasi hidrokarbon cair saat mengangkut gas alam dengan pipa di industri karena keberadaan cairan menyebabkan masalah operasional. Dengan demikian, keakuratan estimasi titik embun hidrokarbon gas alam sangat penting. Estimasi tersebut dapat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Cynthia Katherine Putri, author
Furfural adalah senyawa kunci untuk persiapan banyak zat antara dan digunakan dalam berbagai sektor industri. Rendahnya produksi furfural di Indonesia mengakibatkan banyaknya impor furfural dari luar negeri setiap tahunnya. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil furfural dari konversi xilan pada TKKS. Produksi furfural menggunakan substrat xilan 5% wt dalam media...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fayola Fedoria, author
Penggunaan antioksidan alami sebagai penyerap radikal bebas diperkirakan akan terus meningkat terutama dengan adanya peningkatan permintaan global pada industri kesehatan, farmasi, cat, dan pelapisan. Lignin dari biomassa lignoselulosa tandan kosong kelapa sawit (TKKS) akan melalui hidrogenolisis pada kondisi operasi optimum hingga dapat menghasilkan senyawa fenolik sebagai antioksidan alami. Pra perlakuan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
David Wirawan, author
Solanesol adalah senyawa terpena alkohol alifatik yang terdiri dari sembilan unit isoprena yang memiliki banyak manfaat bioaktif dan umum ditemukan dalam tanaman Solanaceae termasuk tembakau. Solanesol sulit disintesis secara artifisial sehingga masih mengandalkan ekstraksi. Ekstraksi berbantuan gelombang mikro (MAE) dan suara ultra (UAE) telah ditemukan dapat mengurangi waktu ekstraksi serta...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Alifiyya Ummu Salma, author
Siklopentanon merupakan senyawa yang dapat dikonversi menjadi siklopentana, untuk digunakan sebagai prekursor jet fuel, agar dapat mengurangi titik beku bahan bakar pesawat. Siklopentanon dapat dihasilkan dari reaksi katalitik hidrogenasi berbahan dasar furfural. Namun pengaplikasian reaksi hidrogenasi ini memiliki kekurangan karena tekanan hidrogen yang dibutuhkan sangat tinggi, hingga 80 bar, sehingga...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Muthia Putri Hidayati, author
Banjir sudah menjadi fenomena yang sering dijumpai di setiap wilayah di Indonesia. Krisis air bersih merupakan salah satu permasalahan utama yang dihadapi masyarakat saat banjir. Alat Portable water purifier merupakan solusi alternatif dalam menyelesaikan permasalahan tersebut. Alat ini memanfaatkan prinsip kerja filtrasi dan adsorpsi dalam proses penjernihan air. Unit filtrasi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
S58857
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Devi Nathania, author
Pemanfaatan radikal sulfat pada proses oksidasi lanjut belum banyak digunakan untukk mendegradasi limbah cair. Pada penelitian ini, akan dilakukan degradasi limbah amonia sintetik dengan proses oksidasi lanjut memanfaatkan radikal sulfat. Radikal sulfat ini disinyalir dapat mendegradasi amonia lebih efisien dibandingkan radikal hidroksil karena bekerja dengan 3 prinsip kerja yakni transfer...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
S58831
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Felix Johannes, author
Pemanfaatan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) memiliki peran yang penting dalam mengurangi ketergantungan terhadap energi fosil dan meningkatkan kemandirian energi. Namun dengan adanya peraturan dimana penjualan listrik (export) ke grid PLN telah ditiadakan maka minat masyarakat dalam membangun PLTS dapat berkurang. Pada penelitian ini dilakukan analisis tekno-ekonomi pemanfaatan PLTS on-grid...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2025
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Karaeng Raja, author
Aditif nanopartikel CaCO3 diketahui dapat meningkatkan performa gemuk bio NLGI 2 dalam hal antiwear dan pengurangan gesekan, sedangkan studi pada efek dari CaCO3 aditif partikel dalam ukuran lain seperti partikel mikro dan submicro untuk performa gemuk bio masih kurang dilakukan, dimana pada akhir akhir ini ditemukan bahwa partikel non-nano pun...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
S59839
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Shahnaz Namira Fairuza, author
Perubahan iklim global meningkatkan urgensi pengembangan bahan bakar hijau biofuel, salah satunya dengan berbasis minyak jarak (Ricinus communis) melalui proses HEFA. Meningkat tajamnya kandungan alkana pada minyak jarak terdehidrasi oleh deoksigenasi dengan katalis basa oksida yang dilakukan peneliti sebelumnya (Supramono et al, 2024) menyiratkan adanya produksi H2 secara in-situ, yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2025
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library