Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Diana Aulia, author
ABSTRAK
Pemeriksaan hematologi banyak dilakukan dengan menggunakan alat hitung sel darah otomatis yang mencakup parameter pemeriksaan seperti jumlah leukosit, jumlah eritrosit, kadar hemoglobin, hematokrit, volume eritrosit rata-rata (VER), hemoglobin eritrosit rata-rata (HER), konsentrasi hemoglobin eritrosit rata-rata (KHER), red distribution width (RDW), jumlah trombosit, mean platelet volume (MPV) dan platelet distribution width...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1999
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Diana Aulia, author
Angka kejadian kanker kolorektal sebagai penyakit keganasan menduduki urutan kedua setelah kanker payudara pada wanita dan kanker paru pada pria.
Karsinoma pada daerah kolon asenden dan tranversus biasanya menyebabkan perdarahan sedikit demi sedikit dan tidak dapat dideteksi oleh mata serta tidak menyebabkan rasa sakit.
Tes kolon albumin merupakan tes imunokimia pertama untuk...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1994
LP 1994 11a
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Siregar, Parlindungan, author
Tujuan Kekerapan hiponatremia pada usia lanjut cukup tinggi disebabkan adanya peningkatan kadar ADH, dan ANP yang merupakan bagian dari 8 perubahan fisiologi. Komplikasi yang ditimbulkan cukup spesifik yaitu meningkatnya risiko patah tulang, penurunan kesadaran hingga kejang-kejang. Penyebab tersering hiponatremia pada usia lanjut adalah asupan air yang tinggi. Mendapatkan asupan air...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2009
AJ-Pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library