Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 30 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aleta Delviani, author

Penelitian yang bertujuan untuk menganalisis pola pewarisan bentuk bunga Zinnia elegans yang tumbuh dari biji bunga tunggal (single) dan ganda (double) telah dilakukan pada Januari 2020 ā€“ Juni 2020. Penelitian dilakukan di 3 lokasi, yaitu Universitas Indonesia, Kelurahan Tanah Baru Depok, dan Kelurahan Grogol Depok. Analisis dilakukan pada 2 generasi...

Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aleta Delviani, author

Penelitian yang bertujuan untuk menganalisis pola pewarisan bentuk bunga Zinnia elegans yang tumbuh dari biji bunga tunggal (single) dan ganda (double) telah dilakukan pada Januari 2020 ā€“ Juni 2020. Penelitian dilakukan di 3 lokasi, yaitu Universitas Indonesia, Kelurahan Tanah Baru Depok, dan Kelurahan Grogol Depok. Analisis dilakukan pada 2 generasi...

Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Annisa Putri, author
Telah dilakukan penelitian mengenai pola pewarisan warna bunga Zinnia elegans pada kelompok white dan red purple. Penelitian bertujuan untuk mengetahui warna bunga Z. elegans yang muncul dari parental berwarna putih (white group) dan pink keunguan (red purple group), sekaligus mengetahui pola pewarisan warna bunga Z. elegans yang tumbuh di alam....
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Syalwa Shafira, author
Penelitian mengenai analisis jumlah kromosom Zinnia elegans pada bentuk bunga single, double, dan pompom telah dilakukan pada bulan April 2020 hingga Oktober 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui variasi jumlah kromosom pada bentuk bunga yang berbeda dari beberapa kultivar Z. elegans serta mengidentifikasi morfologi bunga. Kultivar yang digunakan meliputi Z....
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Adra Amalia Nur Ahlina, author
Kromosom metafase dalam keadaan terkondensasi diperlukan untuk menjaga kelestarian materi genetik yang diturunkan pada sel anakan. Kondensasi kromosom pada kromosom hewan diketahui dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya keberadaan ion magnesium (Mg2+). Pada konsentrasi yang berbeda, Mg2+ memberikan efek yang berbeda terhadap struktur kromosom hewan. Akan tetapi, pengaruh konsentrasi Mg2+...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ersya Widya Prahesti, author
Kondensasi kromosom memainkan peran penting dalam pembelahan mitosis. Ion Ca2+ diketahui berperan penting dalam proses kondensasi kromosom. Sejauh ini, studi tentang peran Ca2+ dalam kromosom sel hewan telah dilaporkan melalui penggunaan 1,2-bis (2- aminophenoxyethane-N,N,Nā€²,N-tetraacetic acid) (BAPTA) dan Ethylenediamine- tetraacetic acid (EDTA) sebagai agen pengkelat ion Ca2+. Namun, penelitian tentang peran...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yosafat, author
Kromosom memiliki peranan penting dalam menyimpan materi genetik setiap makhluk hidup. Salah satu faktor yang memengaruhi struktur kromosom adalah kation divalen termasuk ion tembaga (Cu2+). Hingga saat ini, belum terdapat penelitian yang menganalisis pengaruh Cu2+ terhadap struktur kromosom tumbuhan. Tumbuhan gandum (Triticum aestivum) merupakan organisme model terkait studi kromosom. Tujuan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Herni Julianti, author
Peningkatan kasus kanker yang terjadi setiap tahun, termasuk pada kanker serViks menjadi penyebab utama kedua kematian akibat kanker pada perempuan di seluruh dunia. Kenaikan kasus tersebut juga diikuti dengan perkembangan penanganan dan pengobatan kanker. Obat alternatif yang bersifat nontoksik, lebih terjangkau, dan aman dengan efektiVitas yang lebih tinggi daripada pengobatan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Azzahra Ayu Gigantia, author
Kasus kanker yang terjadi terutama kanker serviks menempati urutan kedua dengan pengidap terbesar di dunia. Peningkatan kasus tersebut diikuti dengan perkembangan berbagai pengobatan baik secara kimia maupun alami. Salah satunya adalah dengan memanfaatkan senyawa yang terdapat pada ekstrak tanaman akar wangi (Chrysopogon zizanioides (L.) Roberty) sebagai alternatif pengobatan antikanker. Penelitian...
Depok: Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yashintia Dayana Radarani, author
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh kacang ruji (Pueraria javanica) sebagai tanaman penutup (cover crop) terhadap pertumbuhan tanaman cabai merah (Capsicum annum L.). Penelitian dilakukan di kota Cirebon Jawa Barat selama kurang lebih 4 bulan mulai bulan Maret - Juli 2022. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap dengan variabel...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>