Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Hanif Abdurrahman Wicaksana, author
ABSTRAK
Baja ODS (Oxide Dispersion Strengthened) merupakan paduan dengan ketahanan temperatur dan korosi yang baik. Penggunaan metode iradiasi ultrasonik di dalam larutan toluene merupakan metode baru yang dapat memberikan keuntungan berupa ukuran butir yang halus, dapat membentuk microalloying di dalam serbuk, dan dapat meminimalisasi pembentukan fasa oksida. Penelitian ini mempelajari tentang...
2016
S65309
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Harum Andriadi Bayu Prakoso, author
ABSTRAK
Baja ODS (Oxide Dispersion Strenghtened) merupakan salah satu advanced
material yang memiliki struktur stabil dan tahan terhadap temperatur tinggi yang
berguna sebagai aplikasi nuklir atau pembakaran biomassa. Dengan serbuk Fe, Cr,
dan Y2O3, Paduan Baja ODS memiliki standard pengolahan yang terdiri atas
atomisasi gas dari pre-alloy, mechanical alloying, perlakuan thermal/mekanis. Pada
pengolahan tipe powder metallurgy,...
2016
S63092
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Diatri Mika Putra, author
ABSTRAK
Percampuran serbuk baja ODS Oxide Dispersion Strengthened pada umumnya menggunakan metode mekanik dengan ball mill, namun selama pembuatannya disertai pembentukan oksida. Percampuran serbuk dengan metode iradiasi ultrasonik merupakan metode baru yang memberikan keuntungan berupa membentuk microalloying partikel dan meminimalisasi pembentukan fasa oksida. Penelitian ini mempelajari tentang pengaruh amplitudo 20, 30,...
2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library