Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 75 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dwi Supriyanti, author
Skripsi ini membahas mengenai pemanfaatan majalah indeks, majalah abstrak, dan majalah bibliografi khusus oleh pengguna yang sebagian besar berprofesi sebagai peneliti bidang ilmu pertanian. Dalam penelitian ini peneliti juga menggunakan responden yang bekerja di luar lingkungan Departemen Pertanian. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yang menggunakan metode penyebaran...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
S15219
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Harianto, author
Skripsi ini mengenai layanan buku elektronik di Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia yang membahas karakteristik pengguna dan pemanfaatan layanan buku elektronik pada tahun 2009. Layanan buku elektronik memberikan keuntungan kepada pengguna antara lain akses jarak jauh tanpa dibatasi waktu dan tempat, meningkatkan minat baca dan melek teknologi informasi, membantu kegiatan belajar...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
S15628
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Heni Kholiawati, author
Skripsi ini membahas mengenai pemanfaatan jasa informasi terbaru dan terseleksi di perpustakaan BAKOSURTANAL. Tujuannya adalah untuk mengetahui apakah jasa informasi terbaru dan terseleksi dimanfaatkan pengguna untuk menunjang kegiatan penelitian dan kendala apa yang dihadapi pengguna dalam memanfaatkan jasa tersebut. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif melalui penyebaran kuesioner...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
S15164
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Noorma Setianti, author
Skripsi ini membahas pemanfaatan Paket Informasi Teknologi Industri yang dihasilkan oleh Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah-LIPI. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemanfaatan Paket Informasi Teknologi Industri Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah-LIPI dapat dikatakan masih kurang, karena dalam 1 tahun pengguna hanya memanfaatkan 1...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
S15319
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ririn Anggia Lestari, author
Judul penelitian ini adalah 'Peran Perpustakaan Khusus dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Eksekutif: Studi Kasus di Perpustakaan Astra'. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kebutuhan informasi eksekutif dan mengidentifikasi jasa/layanan yang dimiliki perpustakaan Astra sehingga dapat diketahui apakah perpustakaan Astra telah dapat memenuhi kebutuhan informasi pengguna eksekutif. Penelitian ini adalah penelitian...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
S15567
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Lana Islamiyah Genderang, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan koleksi buku di perpustakaan Universitas Indonesia. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perpustakaan UI belum mempunyai kebijakan tertulis, namun telah mempunyai SOP pengembangan koleksi. Kendala yang ditemui dalam pengembangan koleksi adalah : dosen kurang...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2011
S29
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Febri Aditya, author
Penelitian ini mengambil judul: Layanan Jumal Elektronik EBSCO Di Perpustakaan BPPT: Pemanfaatannya Oleh Peneliti BPPT dengan mengambil batasan pada jurnal elektronik yang melalui jaringan Internet, yakni EBSCO. Masalah yang dimunculkan pada penelitian ini adalah: Seberapa besar tingkat pemanfaatan jurnal elektronik oleh peneliti, serta kendala apa saja yang dihadapi oleh peneliti...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2005
S15586
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hanif Effendy, author
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai tingkat pemanfaatan jaringan internal Petranet sebagai salah satu sumber informasi bagi mahasiswa di Perpustakaan Universitas Kristen Petra. Pertimbangan yang mendasari penelitian ini, UK Petra merupakan universitas swasta pertama di Indonesia yang memasuki dunia Internet dengan diresmikannya Petranet pada Juni 1995. Dukungan dan layanan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2004
S15723
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ernalia Sri Bintang, author
Para ilmuwan dalam melakukan suatu penelitian memerlukan hasil penelitian dari ilmuwan lain yang dianggap ahli dalam bidangnya, hal ini bertujuan untuk menghindari terjadinya pengulangan penelitian yang dapat mengakibatkan pemborosan waktu dan biaya yang tidak perlu. Untuk mendapatkan informasi ilmiah diperlukan jasa pusat informasi ilmiah yang menyediakan berbagai jasa bagi para...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1990
S15257
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Heni Hendarsih, author
Penelitian ini menganai persepsi pemakai terhadap pelayana petugas meja informasi di Perpustakaan PDII-LIPI yang dilakukan pada bulan Maret 2005. Tujuan utamanya adalah untuk mengetahui persepsi pemakai terhadap aspek tingkah laku petugas meja informasi PDII-LIPI dalam memberikan layanan rujukan terhadap aspek-aspek : pendekatan (approachability), minat (interst), kemampuan mendengar (listening), kemampuan menelusur...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2005
S15328
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8   >>