Ditemukan 12 dokumen yang sesuai dengan query
Ferdi Fajrian Adicandra, author
Optimalisasi pabrik regasifikasi liqufied natural gas LNG penting dilakukan untuk meminimilasi biaya, khususnya biaya operasional. Oleh karena itu penting untuk memilih desain pabrik regasifikasi LNG dan mendapatkan kondisi operasi yang optimum serta mempertahankan kondisi operasi yang optimum tersebut melalui implementasi model predictive control MPC. Kriteria optimalnya adalah minimumnya jumlah energi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S68639
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Andrey Sapati Wirya, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh model hydrocracking dalam trickle bed reactor untuk produksi green fuel menggunakan katalis Ni-W berpenyangga silika alumina, mendapatkan ukuran reaktor trickle bed untuk perpindahan panas yang baik dan mencari kondisi optimum untuk tingkat kemurnian tinggi. Penelitian diawali dengan studi pustaka tentang green fuel, kinetika hydrocracking, trickle...
2017
S68050
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fitriani Meizvira, author
ABSTRACT
Gas alam yang diambil dari sumbernya masih memiliki sejumlah senyawa pengotor yang harus dihilangkan, yang salah satunya adalah gas asam seperti CO2 dan H2S. Proses yang paling umum digunakan untuk menghilangkan gas asam adalah dengan absorpsi yang dilangsungkan di kolom absorpsi. Untuk mendukung kelancaran proses tersebut, perlu diterapkan sistem pengendalian...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Erlangga Falaq Ajipakerti, author
Indonesia saat ini berupaya mengembangkan sektor energi terbarukan untuk memenuhi kebutuhan energi nasional yang selama ini didominasi oleh energi fosil. Indonesia memiliki potensi energi gelombang laut yang tinggi khususnya di Jawa Timur yang dapat diekstraksi dan diubah menjadi energi listrik dengan teknologi wave dragon yang merupakan salah satu teknologi pembangkit...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Adittya Atmadja, author
Pada tahun 2018, Merapi kembali memperlihatkan tanda keaktifannya. Letaknya yang dekat dengan area penduduk membuat Gunung Merapi perlu dipantau sebagai langkah mitigasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis aktivitas vulkanik yang terjadi dengan metode gravitasi-mikro. Melalui gravitasi-mikro dapat dilihat perubahan nilai gravitasi dari waktu ke waktu, mencerminkan perubahan massa ataupun densitas...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Paviliyanti Juwita, author
[ABSTRAK
Tulisan ini membahas ruang lingkup tahapan pemisahan (distilasi), sebagai
tahapan yang penting dalam pemisahan komponen agar mendapatkan komponen
yang murni. Dalam tahapan distilasi ini, terjadi perbedaan yang dipengaruhi oleh
tekanan, temperatur, konsentrasi, dan kecepatan. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisa nilai kehilangan eksergi di setiap tray pada konfigurasi tertentu dari
setiap pemisahan multikomponen. Komponen yang dipisahkan...
2015
T43152
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dwi Ratna Mustafida, author
ABSTRAK
Bahan bakar batubara menyumbang 44% dari total emisi CO2 global, serta merupakan sumber terbesar emisi gas GHG (greenhouse gas) yang memicu perubahan iklim. Pada tahun 2026 diproyeksikan penggunaan batubara masih 50,4%, selain itu Indonesia telah menandatangani perjanjian Paris pada tahun 2015 Indonesia harus mengurangi emisi CO2 sampai 29% pada tahun...
2019
T53458
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Herdhi Hermawan, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan proyeksi permintaan listrik dan pemenuhannya menggunakan energi baru dan terbarukan (EBT) di Sulawesi Selatan. Proyeksi permintaan listrik didapatkan dari model time series berdasarkan data historisnya. Sedangkan penentuan pemenuhan listriknya didasarkan pada tiga skenario, yakni pemenuhannya hanya berasal dari EBT (skenario 1), EBT dan energi konvensional...
2019
T53452
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Siti Sitawati, author
Tesis ini menganalisisbagaimana pengaruh spesifikasi gas jual untuk memenuhi keperluan pembeli bahan bakar gas yang berbeda terhadap keekonomian pemrosesan gas berkadar CO2 tinggi, seperti gas dari ladang gas X, dengan menggunakan teknologi membrane. Opsi spesifikasi gas jual yang dipertimbangkan adalah gas jual untuk pembeli dari LNG plant (15% mol kadar...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
T30061
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Siti Chodijah, author
ABSTRAK
Material karbon aktif berukuran mikro (mikro-karbon aktif) dikembangkan untuk
memperoleh material penyimpan hidrogen. Penelitian ini bertujuan untuk
mempelajari efektivitas penggunaan penggilingan bola planetari dengan
parameter, ratio sampel terhadap bola 1:5 selama 30 jam, kecepatan 200
putaran/menit dalam kondisi penggilingan non-inert. Karbon aktifasi hasil
pemilingan kemudian dibentuk pelet dengan penambahan gula...
2011
T30032
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library