Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Diyan Ferta Diny, author
Telah dilakukan penelitian mengenai deteksi lalulintas menggunakan sensor PIR. Penelitian ini bertujuan mempelajari sensor PIR yang dapat mendeteksi kendaraan melalui sinar inframerah yang dipancarkan, serta menentukan penempatan sensor yang terbaik di jalan bebas hambatan. Proses pengambilan data dilakukan dengan melakukan simulasi-simulasi terkendali yang mendekati keadaan jalan bebas hambatan sebenarnya. Metode...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2006
S28852
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hilalia, author
Telah dibuat suatu rangkaian antar muka dari sensor infra merah yang ditampilkan dalam komputer berupa data output tegangan. Jenis sensor ini termasuk sensor pasif yang tidak memancarkan sinar infra merahnya sendiri. Sistem pendeteksi kendaraan ini bekerja berdasarkan perbedaan temperatur, antara temperatur lingkungan dengan temperatur objek yang melaluinya. Dengan menggunakan ADC,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
S28842
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Susi Kusumaningrum, author
Telah dilakukan penelitian untuk mendapatkan senyawa aktif dari kapang laut Aspergillus flavus yang mempunyai aktivitas terhadap Artemia salina Leach. Tahap awal dari penelitian adalah pemilihan isolat kapang laut dan media tumbuhnya berdasarkan aktivitasnya. Terhadap 2 isolat kapang (PR 28.1 dan PR 34.1) dilakukan fermentasi dengan media Wickerham dan Malt ekstrak...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2006
T40063
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Bunga Oktora, author
Telah dilakukan analisis temporal-spasial untuk mengetahui asosiasi konsentrasi polutan di udara ambien dengan kelahiran. Analisis mencakup ANOVA, korelasi, regresi, dan regresi linier ganda dengan prevalensi kasus BBLR sebagai variabel dependen dan konsentrasi NO2 sebagai variabel independen. Hasil analisis menunjukkan konsentrasi NO2di udara ambien pada bulan pertama (R = 0.464, Sig...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013
T32547
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library