Ditemukan 15 dokumen yang sesuai dengan query
Dena Wulandari, author
Film komposit PVA-TiO2 telah berhasil dipreparasi dan dideposisi di atas substrat PCB dengan elektroda berstruktur interdigital dari film Cu/Ag dengan metode dip-coating. Film dikarakterisasi dengan RCL meter di dalam chamber yang kondisi kelembabannya diatur menggunakan larutan garam jenuh dengan frekuensi 1-1000 kHz. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan TiO2 dapat memperbesar...
Depok: [Universitas Indonesia, ], 2006
T20912
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Suryo Irawan, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2009
T40111
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Aster Maria, author
Depok: Universitas Indonesia, 2000
S29764
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Siti Holilah, author
Film sensitif kelembaban bahan polyvinyl Alcohol (PVA) yang dimodifikasi dengan Polyethylene Oxide (PEO) telah berhasil dipreparasi. Preparasi bahan dilakukan dengan mendeposisikannya di atas substrat PCB berelektroda interdigital dari material tembaga yang dilapis dengan perak melalui metode pencelupan (dip-coating). Karakterisasi film meliputi sifat mekanik, struktur dan sifat listrik. Sifat mekanik film...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
T21305
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Triyono, author
Partial Sodium (PAAPS) dipreparasi dengan metode pencelupan (dip-coating), film dideposisikan pada sepasang elektroda sisir terbuat dari perak yang ditempelkan pada substrat PCB untuk selanjutnya disebut film PVA-PAAPS. Sifat mekanik film diteliti dengan mengukur tingkat fraksi gel dan swelling film, topografi film diteliti melalui uji SEM, sedangkan sifat listrik film dikarakterisasi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
T21359
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ani Rohmaniyati, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2002
T40206
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Fatmuanis Basuki, author
Telah dilakukan sintesis dan karakterisasi kopolimer grafting radiasi asam akrilat (AA), akrilamid (Am) dan campurannya pada serat rayon sebagai penukar ion. Grafting dilakukan dengan metoda radiasi awal dalam atmosfir nitrogenlinert, menggunakan pelarut air-metanol dengan perbandingan 90:10. Penelitian ini bertujuan mendapatkan kondisi optimum proses grafting dan mengkarakterisasinya untuk memperoleh serat yang...
Depok: Universitas Indonesia, 2000
T1057
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Syafri Erizon, author
Film komposit sensitif kelembaban PVA-PEO dan TiO2 yang dideposisikan pada substrat PCB dengan elektroda berstruktur interdigital dari film Cu yang dilapisi Ag telah berhasil dipreparasi. Film komposit ini dibuat dengan tujuan memodifikasi sifat sensitif kelembaban dari film PVA. Fabrikasi film PVA-PEO-TiO2 menggunakan teknik dipcoating. Amonium peroksodisulfat (APS) digunakan sebagai insiator...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2008
T21403
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Endi Prijowidyantoto, author
Film material sensitif kelembaban berbasis polyvinyl alchohol (PVA) dengan penambahan methylene diacrylamide (MDA) telah dipreparasi dan dideposisikan pada substrat PCB berelektroda dari material tembaga yang dilapisi perak dengan metode pencelupan (dip coating). Karakterisasi Film yang dilakukan meliputi sifat mekanik, struktur dan sifat listrik dalam lingkungan kelembaban yang divariasikan. Sifat mekanik...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2008
T21428
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Simanjuntak, Maurits Jihar, author
ABSTRAK
Penelitian terhadap Polyvinil Alcohol (PVA) yang dimodifikasi dengan monomer Acrylamide (AAm) dengan menggunakan Ammonium Peroksodisulfat (APS) sebagai inisiator telah dilakukan. Larutan dipreparasi dan dideposisikan pada subtrat berelektroda dengan metode celup ( dip-coating) sehingga berbentuk film yang dapat dikarakterisasi sifat listriknya. Karakterisasi lainnya adalah sifat mekanis dan struktur film. Sifat mekanis...
2008
T21429
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library