Ditemukan 227 dokumen yang sesuai dengan query
Yayan Sofyan, author
Lapangan panasbumi Kamojang sudah memulai eksploitasi dan produksi sejak tahun 1983 dengan produksi uap sampai tahun 2000 telah mencapai 116.78 x 106 ton. Dengan rata-rata produksi dalam sepuluh tahun terakhir adalah 8.746.546 ton uap per tahun diperlukan manajemen reservoar untuk mengelola potensi reservoar secara optimal. Manajemen reservoar ini sangat diperlukan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2006
T20917
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Zona Mabrura Ishaq, author
Potensi air bawah tanah di wilayah Kampus UI Depok dapat diperkirakan berdasarkan data ketebalan akuifer, luas akuifer dan porositas lapisan akuifer di daerah tersebut. Informasi terkait geometri akuifer tersebut dapat diperoleh dengan melakukan reprocessing dan reinterpretation data pengukuran Resistivitas Wenner-Schlumberger yang pengukurannya telah dilakukan oleh peneliti sebelumnya. Untuk memperjelas model...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2008
T21378
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Dody Efrianto, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2003
S28646
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fathul Nugroho, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2004
S28815
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sy Taufik Assegaf, author
Lokasi penelitian, Kampus UI Depok, terletak di Kecamatan Beji, sebelah Utara dari Kota Bogor. Lokasi tersebut sebagian besar telah banyak dibangun gedung-gedung fakultas. Namun, sebagian masih merupakan hutan dan semak belukar. Sebelumnya, telah ada peneliti yang telah menjadi pelopor survey air-bawah tanah di wilayah tersebut. Pada saat itu, digunakan Metode...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2006
S28844
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Rachman Saputra, author
Telah dikembangkan program inversi dan program forward-modeling data MT 2D. Program inversi telah dites menggunakan data sintetik (dari program forward-modeling) dan data lapangan (daerah geotermal Sibayak) dengan hasil terbukti mampu memetakan bawah permukaan. Program inversi yang dibuat digunakan untuk menginversi data MT lapangan geotermal Sibayak, Sumatra Utara. Hasil inversi tersebut...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
S28912
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Arif Budi Mulyawan, author
Metode Resistivity Tiga Dimensi digunakan untuk memetakan model ruang berbentuk kotak berisi udara berdimensi 1m?1m?1m pada kedalaman 0,5m. Penelitian ini merupakan simulasi dengan menggunakan data sintetik dan data lapangan. Akusisi data dilakukan memakai alat DC Resistivity single-channel dengan konfigurasi elektrode pole-pole menggunakan metode crossdiagonal survey. Grid yang digunakan berukuran 9?9...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
S28878
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nurlayla Amanah, author
Aktivitas patahan atau sesar aktif di daerah bagian selatan Yogyakarta berarah barat daya-timur laut mengakibatkan terjadinya gempa bumi Yogyakarta pada tanggal 27 Mei 2006, pukul 22 55’ 57.3” GMT di posisi 7,96oLS dan 110,446oBT dengan magnitude 6,2 Skala Richter pada kedalaman 13 km.
Gempa tersebut mengakibatkan sejumlah korban jiwa, kerusakan sarana...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
S29273
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Danu Fadillah, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
S29354
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Raju Eka Candra, author
Daerah X diperkirakan memiliki kandungan deposit mineral bijih besi. Survei geofisika dengan metode Resistivitas Dipole-Dipole dan metode Magnetik telah dilakukan di daerah tersebut. Metode Dipole-Dipole dilakukan pada 6 buah lintasan dengan panjang lintasan masing-masing sebesar 300 m, jarak antar elektroda 30 m dengan target kedalaman sekitar 50 m. Metode Magnetik...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2006
S28863
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library