Ditemukan 25 dokumen yang sesuai dengan query
Devina Yastani, author
ABSTRAK
Background: Recently, honey has been widely used as a sweetener. Along with the people?s awareness to control the intake of calorie, the consumption of lowcalorie sweetener is increasing as well. How much these sweeteners contribute to caries process, however, are still unknown. Objective: To compare the changes of viscosity, pH,...
2008
S-Pdf
UI - Skripsi (Open) Universitas Indonesia Library
Cerry Puspa Sari, author
Latar Belakang: Bahan pemanis yang biasa digunakan oleh masyarakat Indonesia adalah gula sukrosa. Namun belakangan ini madu juga mulai dikenal dan dijadikan sebagai bahan pemanis. Kandungan karbohidrat yang tinggi di dalam kedua bahan pemanis ini dianggap dapat mempengaruhi proses karies gigi. Dengan mengidentifikasi kualitas saliva, dapat diketahui pengaruh kedua bahan...
Depok: Universitas Indonesia, 2008
S-Pdf
UI - Skripsi (Open) Universitas Indonesia Library
Siregar, Irawati, author
ABSTRAK
Untuk menciptakan penutupan sistem saluran akar yang adekuat diperlukan bahan siler yang berfungsi untuk mengisi celah diantara gutaperca dan dinding saluran akar.Pada pengisian saluran akar sering ditemukan kondisi siler yang keluar dari foramen sehingga berkontak dengan jaringan periapeks dalam waktu yang berkepanjangan.Untuk itu, salah satu persyaratan dari bahan siler saluran...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership) Universitas Indonesia Library
Nugrahani Gusti Dwiartyani, author
Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan analisis pengaruh penambahan xylitol dan propilen glikol terhadap stabilitas fisik gel IgY.
Metode: Formulasi gel IgY, dibuat dengan mencampur carbomer, gliserol, trietanolamin lalu dilakukan penambahan xylitol sebagai pemanis dan propilen glikol sebagai pengawet. Pengamatan dilakukan dengan metode pengamatan organoleptis pada hari ke 0...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2012
T31159
UI - Tesis (Open) Universitas Indonesia Library
Afriani Nov Angellina, author
Latar Belakang: Ekstrak biji anggur (GSE) mengandung 74-78% proantosianidin yang berfungsi sebagai pengikat silang kolagen.
Tujuan: menganalisis kemampuan GSE sebagai larutan irigasi saluran akar dalam membersihkan smear layer pada daerah sepertiga apeks.
Metode: lima puluh gigi dibagi menjadi lima kelompok. Kelompok 1 meggunakan aquades, kelompok 2 menggunakan GSE 3.25%, kelompok...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership) Universitas Indonesia Library
Agatha Gustin Anggarini, author
Tesis ini membahas mengenai bagaimana tingkatan sensualitas pada suatu iklan yang dicerminkan dalam high, medium, dan low sensuality serta penggunaan model sensual tunggal (single) dan berpasangan (couple) berpengaruh pada variabel-variabel yang mengacu pada cognitive response model yang terdiri dari variabel source thought, message thought, ad execution thought, attitude toward brand...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership) Universitas Indonesia Library
Rosdiana Nurul Annisa, author
Latar Belakang: Affected dentin merupakan lapisan yang masih dapat terjadi remineralisasi karena masih terdapat ikatan silang kolagen dan prosesus odontoblastik yang masih vital yang merupakan syarat terjadinya remineralisasi. Terdapat dua metode remineralisasi, yaitu metode konvensional dan guided tissue remineralization GTR. Pada metode konvensional hanya dapat terjadi remineralisasi secara ekstrafibrillar. Sedangkan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership) Universitas Indonesia Library
Wiku Melisa Wijayanti, author
Latar Belakang: Kepercayaan diri individu dapat dilihat melalui aspek psikososial yang memiliki ketergantungan besar terhadap penampilan dentofasial. Perawatan restorasi gigi memiliki dampak positif dalam meningkatkan kepercayaan diri individu. Sistem adhesif adalah material yang dapat menyatukan dua permukaan yang berbeda, dalam hal ini permukaan gigi dan bahan restorasi. Pemahaman yang tepat...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership) Universitas Indonesia Library
Sani Suryadarma, author
Latar Belakang: Siler saluran akar berfungsi untuk mengisi ruang antara gutaperca dengan dinding saluran akar dan harus bersifat biokompatibel terhadap jaringan periapeks. Siler saluran akar merupakan bahan kimia yang berpotensi menyebabkan mutasi yang dapat dilihat dari ekspresi protein sel tersebut. Tujuan: Mengetahui dan membandingkan potensi mutagenitas siler resin, silikon, dan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2018
T-pdf
UI - Tesis (Membership) Universitas Indonesia Library
Benita Novitasari Priyanto, author
ABSTRACT
Latar Belakang: Beberapa penelitian sebelumnya terkait penggunaan kontrasepsi hormonal suntik jangka pendek yang mengandung hormon estrogen dan progesteron memiliki pengaruh pada rongga mulut khususnya kualitas dan kuantitas saliva. Tujuan: Menganalisis pengaruh lama pemakaian kontrasepsi hormonal suntik jenis Depot-Medorxyprogesterone Acetate (DMPA) terhadap laju alir dan kapasitas bufer saliva terstimulasi Metode: Penelitian ini dilakukan pada 80...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership) Universitas Indonesia Library