Analisis faktor yang berhubungan dengan beban keluarga dalam merawat klien dengan perilaku menarik diri = Analyzed factor related to family burden in taking care of client with withdrawal behavior
Muhammad Syafwani;
Achir Yani S. Hamid, supervisor; Budiharto, supervisor; Panjaitan, Ria Utami, examiner; Sumiati, examiner
([Publisher not identified]
, 2007)
|
ABSTRAK Penelitian ini menggunakan desain deskriptif korelasi dengan pendekatan crosssectional. Tujuannya untuk memperoleh gambaran tentang faktor-faktor yangberhubungan dengan beban keluarga dalam merawat klien dengan perilaku menarikdiri. Populasinya adalah seluruh keluarga yang mempunyai anggota keluarga denganperilaku menarik diri di Poliklinik Rumah Sakit Dr. HM. Ansari Saleh Banjarmasin.Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 80 responden yang diambil denganmenggunakan teknik purposive sampiing. Pada analisis bivariat, untuk menguji masing-masing variabel dependen (beban ekonomi, beban perawatan dan beban psikososial)dengan masing-masing variabel independen karakteristik klien (tingkat ketergantunganklien, frekuensi kambuh dan lama klien menarik diri) dan karakteristik keluarga(penghasilan keluarga, pengetahuan keluarga, nilai keluarga dan dukungan sosial)digunakan uji regresi linier sederhana. Sedangkan untuk menguji masing-masingvariabel dependen (beban ekonomi, beban perawatan dan beban psikososial) denganvariabel independen karakterisitik keluarga (pendidikan keluarga) digunakan uji Tindependen. Analisis multivariat menggunakan uji regresi linier ganda. Hasil penelilianmenunjukkan bahwa pengetahuan keluarga berhubungan secara signifikan denganbeban perawatan (p=0,001) dan pengetahuan keluarga juga berhubungan secarasignifikan dengan beban psikososial (p=0,007). Nilai keluarga secara signifikanberhubungan dengan beban perawatan (p=0,000) dan nilai keluarga juga berhubungansccara signifikam dcngan beban psikososial (p=0,000). Ada perbedaan yang signifikanrata-rata beban perawatan antara keluarga yang berpendidikan rendah dengan keluargayang berpendidikan tinggi (p=0,004) dan juga ada perbedaan yang signifikan rata-ratabeban psikososial antara keluarga yang berpendidikan rendah dengan keluarga yangberpendidikan tinggi (p=0,002). Kesimpulannya adalah faktor-faktor yang berhubungandengan beban perawatan dan beban psikososial adalah pengetahuan keluarga,pendidikan keluarga dan nilai keluarga. Faktor yang paling berhubungan dengan bebankeluarga adalah nilai keluarga. Untuk itu diperlukan penyelenggaraan pendidikankesehatan secara terencana, terstruktur dan kontinyu pada keluarga denganmemperhatikan nilai keluarga; diperlukan perluasan jangkauan lingkup pelayananprogram asuransi kesehatan keluarga miskin secara kualitas dan kuantitas. |
T22883-Muhammad Syafwani.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T22883 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2007 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | xii, 96 pages : illustration ; 30 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T22883 | 15-19-243861023 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 110255 |