:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Penggunaan modul termolektrik untuk optimasi alat aragose gel elektroforesis = The used of thermoelectric module to optimize agarose gel electrophoresis device

Haolia Rahman; R. Danardono Agus Sumarsono, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008)

 Abstrak

Aragose Gel Elektroforesis (AGE) merupakan sistem analisis yang banyak digunakan dalam penelitian maupun uji diagnostik di labolatorium biokima dan biologi molekuler. Alat ini lazimnya berfungsi menganalisis berat molekul suatu fragmen DNA. Dalam proses elektroforesis dengan menggunakan gel low melting, penggunaan aliran listrik yang semakin besar menimbulkan kalor yang mengakibatkan hasil fragmen pada gel tidak dapat diamati. Untuk itu digunakan alat pemompa kalor yaitu 3 buah Modul termoelektrik yang disusun tunggal dengan tujuan menjaga temperatur gel sehingga proses elektroforesis dapat berlangsung oprtimal. Tujuan penelitian ini untuk merancang dan membuat suatu sistem pemompa kalor (modul TE) pada alat AGE kemudian mengukur kinerja modul TE yang dipasang pada alat tersebut. Hasil dari penelitian diperoleh sebuah disain alat AGE berikut dengan system pemompa kalornya, dengan kemampuan menahan temperatur di bawah suhu leleh gel sehingga diperoleh energy saving sebesar 8,87% dan time saving sebesar 25%.

Aragose Gel Electrophoresis (AGE) is analytical system that commonly used in reseach or diagnostic test in biochemical and biomolecular labolatory. This device usually functioned to analize the molecule weight of DNA fragment. In electrophoresis process with low melting gel, greater electrical supply resulting heat that cause fragment in the gel can not be observed. On beholf of that problem heat pump device with 3 thermoelectric module arranged single are used to hold gel temperature so elecrophoresis prosess can be going on optimum. The purpose of this thesis is to design and make a heat pump system (TE module) in AGE device and measure the performation of TE module that has attach to that device. The result of this thesis showed a design of AGE device with heat pump system, with capability to decrease temperature under melting point gel with the result that energy saving is 8,87% and time saving up to 25%.

 Metadata

No. Panggil : R.02.08.42 Rah p
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 38 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
R.02.08.42 Rah p 14-17-918237064 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 125263