:: UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Analisis Efek Kebijakan Fiskal terhadap Pertumbuhan Ekonomi dan Efektivitasnya dalam Mengatasi Perlambatan Pertumbuhan Ekonomi = Analysist of the Effect of Fiscal Policy to Growth and Effectiveness Overcoming Economic Growth Slowing

Ahmad Nawawi; Ferry Irawan, supervisor; Nachrowi Djalal Nachrowi, examiner; Eugenia Mardanugraha, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2009)

 Abstrak

Tesis ini menganalisis efek kebijakan fiskal terhadap produk domestik bruto, pendapatan disposabel, dan konsumsi rumah tangga di Indonesia dengan menggunakan pendekatan Vector Autoregression (VAR). Impulse response digunakan untuk melacak respon dari variabel kebijakan fiskal, yaitu penerimaan perpajakan dan belanja negara di dalam sistem VAR karena adanya guncangan (shock) atau perubahan di dalam residualnya. Hasil analisis menunjukkan bahwa shock positif penerimaan pajak mempengaruhi produk domestik bruto (PDB) secara negatif dan shock positif belanja negara mempengaruhi PDB secara positif Lebih lanjut, shock positif penerimaan pajak mempengaruhi pendapatan disposable dan konsumsi rumah tangga secara negatif dan shock positif belanja negara mempengaruhi pendapatan disposable dan konsumsi rumah tangga secara positif Semua hasil konsisten dengan model Keynesian.

This thesis presents an analysis of the effect of fiscal policy in Indonesia based on a VAR approach. Fiscal policy shocks are identified as a stnictural residuals related to unexpected government expenditure and tax revenue. Impulse responses are then used to stimulate the dynamic response of key macroeconomics variables these shocks. The analysis show a negative response of GDP to tax shocks and a positive to expenditures shocks. Moreover disposible income and private consumption react negatively to taxation and positevely to a government expenditures. All together the result are consistent with Keynesian models.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : T26445
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2009
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xvii, 78 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T26445 15-23-77906297 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 127289