:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Media pengenalan hutan dan lingkungan hidup bagi siswa Sekolah Dasar dan Lanjutan

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Konsepsi pendidikan nasional yang berakar dari kebudayaan bangsa Indonesia, seperti tertuang dalam UUD'45, diarahkan untuk meningkatkan kecerdasan serta harkat dan martabat bangsa, mewujudkan masyarakat yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berkualitas, serta mampu membangun dirinya sendiri dan masyarakat sekelilingnya. Untuk itu penyelenggaraan pendidikan nasional harus mampu meningkatkan pengetahuan siswa didik berdasarkan kaidah dan rambu-rambu seperti tertuang dalam undang-undang.

 Kata Kunci

 Metadata

Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Kalpataru: wahana komunikasi forum keluarga kalpataru lestari :1 tahun 2007: 16-18
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik :
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 128515