:: UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Analisis kinerja efisiensi perusahaan pada sektor pertambangan : Aplikasi pendekatan Stochastic Frontier Analysis

Aris Wibowo; Viverita, supervisor; Rofikoh Rokhim, examiner; Thomas Honggo Secokusumo, examiner ([Publisher not identified] , 2008)

 Abstrak

Dalam penelitian ini dilakukan analisis kinerja pada 12 perusahaan di sektor pertambangan dengan menggunakan balanced panel data. Juga aditeliti tentang pengaruh explanatory variable pada kinerja efisiensi pekerjaan. Variabel tsb adalah size, hutang jangka panjang, umur perusahaan, ownership dan sub sektor pertambangan. Variabel ownership dibagi antara perusahaan milik pemerintah RI dan milik , sedangkan sub-sektor pertambangan dibagi menjadi kelompok energi dan non energiswasta

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : T 25557
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: [Publisher not identified], 2008
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : ix, 66 pages : illustration ; 29 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T 25557 15-23-98006529 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 135778