:: Majalah, Jurnal, Buletin :: Kembali

Majalah, Jurnal, Buletin :: Kembali

Jurnal Pengembangan Energi Nuklir

(Pusat Pengembangan Energi Nuklir (PPEN). Badan Tenaga Nuklir Nasional, [Date of publication not identified] )

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji desain teras dan bahan bakar PLTN jenis HTR-PBMR (HIGH TEMPERATURE REACTOR - PEBBLE BED MODULAR REACTOR) 50 MWe keadaan Beginning of Life (BOL) sampai Ending of Life (EOL) deengan masa operasi 8 tahun. Parameter yang dianalisis dalam penelitian ini adalah distribusi suhu di dalam teras, persen pengkayaan U235, komposisi bahan bakar, kekritisan, dan koefisien reaktivitas suhu teras. Penelitian dilakukan dengan menyiapkan data parameter desain teras antara lain densitas nuklida, dimensi bahan bakar dan teras, dan distribusi suhu aksial teras. Paket program SRAC2006 digunakan untuk mendapatkan nilai faktor multiplikasi effektif (Keff) teras dari data input yang telah disiapkan. Hasil penelitian menunjukkan nilai kekritisan teras berbanding lurus dengan penambahan pengkayaan U235. Pengayaan optimum tanpa penggunaan burnable poison didapatkan pada nilai 10,125% dengan reaktifitas lebih sebesar 3,12% pada BOL. Penambahan burnable poison Gd2O3 didapat nilai optimumnya sebesar 12 ppm dengan nilai reaktifitas suhu teras tanpa burnable poison dan penggunaan Gd2O3 dan Er2O3 bernilai negatif yang menunjukkan sifat inherent safety-nya

 Metadata

No. Panggil : 530 JPEN
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Pusat Pengembangan Energi Nuklir (PPEN). Badan Tenaga Nuklir Nasional, [Date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan LibUI ind rda
Tipe Konten text
Tipe Media unmediated
Tipe Carrier volume
Deskripsi Fisi
Kepemilikan
Lembaga Pemilik Universitas Indonesia
Lokasi Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN TERSEDIA
530 JPEN 04-18-155093397 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 136802