:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pelestarian Gedung Candra Naya di tengah arus modernisasi Kota Jakarta

Irma Hastuti; Chaksana A. H. Said, supervisor; Hasan Djafar, examiner; Ronny Siswandi, examiner ([Publisher not identified] , 1996)

 Abstrak

ABSTRAK
Masalah pelestarian cagar budaya terutama di kota besar seperti Jakarta memang merupakan masalah yang rumit dan relatif sulit ditanggani kerena banyakny pihak yang berkepentingan atas bangunan cagar buday. Untuk mengatasi berbagai kepentingan itu maka perlu diambil sautu jalan tengah atau kompromi yang berdasarkan pada berbagai disiplin ilmu dengan memperhatikan berbagai kepentingan. Penyelesaian kompromistis diperlukan agar bangunan cagar budaya dapat dilestarikan sekaligus dimanfaatkan, sesuai dengan tujuan perlindungan benda cagar budaya dan situs yang memuat dalam fasal 2 Undang-undang Benda Cagar Budaya, sehingga pada dasrnya bangunan cagar budaya adalah milik masyarakat sehingga masyarakat harus dapat merasakan manfaat pelestariannya...

 File Digital: 1

Shelf
 Irma Hastuti.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S12130
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 1996
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : ix, 154 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S12130 14-19-235385966 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20156370