:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Keng Po suatu jembatan ide antara pemerintah dengan golongan Cina peranakan

Nita Saptarini; Nana Nurliana, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1991)

 Abstrak

Pers Cina Melayu lahir pada saat yang bersamaan dimana di negeri Cina mulai bangkit masa nasionalisme. Kaum Cina yang merasa dirinya dibedakan dari penduduk bumiputra kemudian menggunakan kesempatan ini untuk menyebarkan berita atau cerita tentang negeri mereka dalam bahasa yang mereka kenal yaitu bahasa Melayu, karena tidak semua orang Cina di Indonesia dapat berbahasa Cina. Maka selanjutnya lahirlah suratkabar-suratkabar Cina Melayu, dan Keng Po adalah salah satunya. Pada masa-masa tahun 1990 an, Keng Po merupakan suratkabar yang besar, dengan tiras (oplah) melebihi suratkabar Cina Melayu lainnya, bahkan juga dengan suratkabar bumiputra. Seperti halnya suratkabar lain pada masa itu, maka Keng Po juga mengalami beberapa kali peringatan, penahanan para redakturnya, atau bahkan pemredelan. Menilik isinya, Keng Po ternyata bukan suratkabar partai, dan ini membuktikan tak benarnya anggapan bahwa suratkabar dengan tiras besar merupakan suratkabar partai. Keng Po hanya merupakan simpatisan dari partai Sosialis Indonesia.

 File Digital: 1

Shelf
 Keng Po suatu jembatan S 160292.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S12724
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1991
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : v, 97 lembar ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S12724 14-21-580670008 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20157008