:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Zuqaq al midaq cermin masyarakat Mesir modern

Yuliani Widianingsih; Aliudin Mahjudin, supervisor; Muhammad Lutfi, examiner ([Publisher not identified] , 1995)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian Terhadap Novel Zugaq al Midaq bertujuan untuk melihat sejauh mana novel ini berkaitan dengan masa_lah-masalah sosial yang ada berdasarkan unsur-unsur formal yang membangun cerita, untuk selanjutnya membuktikan bahwa tema novel ini mencerminkan keadaan sosial Mesir pada saat novel ini dibuat.
Hal ini berdasarkan pendapat Rene Wellek bahwa antara sastra dan masyarakat memiliki pengaruh timbal-balik. Karya sastra tidak hanya meniru kehidupan tetapi juga membentuk_nya.
Novel ini merupakan karya Najib Mahfua yang paling popular. Dia seorang sastrawan Mesir, lahir pada tahun 1919, dan terkenal sebagai sastrawan yang sangat tajam menyoroti permasalahan-permasalahan masyarakatnya, dan berusaha mengadakan pencerahan melalui cipta karyanya.
Zugaq al Midaq mengisahkan tentang bagaimana keadaan masyarakat Mesir setelah Perang Dunia Kedua serta ketergan_tungan masyarakat terhadap pendudukan Inggris. Akibat kondisi-kondisi ini timbulah suatu pergeseran nilai serta pandangan hidup terhadap konsep kebahagiaan.

 File Digital: 1

Shelf
 Yuliani Widianingsih.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S13442
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 1995
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : ix, 110 pages ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S13442 14-19-394775180 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20157696