:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Orang-orang Indo generasi kedua dalam dua karya Jill Stolk

Melanie Pita Lestari; Christina Turut Suprihatin, supervisor; Inggrid Bernard, examiner; Eliza Gustinelly, examiner ([Publisher not identified] , 2001)

 Abstrak

ABSTRAK
Setelah perang dunia kedua jumlah orang Indo yang datang ke Belanda meningkat. Bagi orang-orang Indo, mereka harus dapat beradaptasi dengan lingkungan baru mereka. Anak-anak mereka pun harus dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya. Anak-anak generasi kedua dibesarkan berdasarkan tradisi lama Indo, namun sayangnya, ajaran-ajaran yang mereka kenal dari orang tua mereka sering kali berbenturan dengan lingkungan pergaulan rnereka, dampaknya mereka menjadi tersisih dari pergaulan.
Anak-anak generasi kedua menyadari bahwa mereka memiliki dua akar dalam diri mereka yang masing-masing akan saling memberikan pengaruh. Oleh karena itu, anak-anak generasi kedua selalu mencari kepastian akan jati diri ruereka. Hal-hal yang dapat menghubungkan perasaan mereka sebagai orang Indo menja.di sangat penting bagi mereka.
On der de. Blauwe Sarong dan Klewverschil karya Jill Stolk adalah roman-roman yang menceritakan keadaan orang-orang Indo generasi kedua yang mengalami pergulatan jati diri dan pandangan-pandangan negatif dari masyarakat Belanda terhadap keberadaan orang-orang Indo generasi kedua ini.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Melanie Pita Lestari.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S15860
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2001
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : vii, 64 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S15860 14-19-235489741 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20159452