Literasi informasi pemustaka : studi kasus di Perpustakaan Umum Daerah Provinsi DKI Jakarta
Mega Apriyanti;
Utami Budi Rahayu Hariyadi, supervisor; Indira Irawati, examiner; Laksmi, examiner
(Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010)
|
Skripsi ini membahas kemampuan literasi informasi pemustakadi Perpumda DKI Jakarta. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi kemampuan literasi informasi pemustaka yang ada di Perpumda DKI Jakarta dan mengidentifikasi penerapan literasi informasi pemustaka dalam menunjang kegiatannya sehari-hari. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemustaka tergolong cukup baik dalam melakukan literasi informasi di Perpumda DKI Jakarta dan mereka melakukan 11 indikator kinerja dari 22 indikator kinerja yang terdapat dalam 5 komponen ACRL (Information Literacy Competency Standard for Higher Education). Penelitian ini menyarankan kepada pemustaka untuk mengembangkan dan meningkatkan kemampuan literasi informasi; dan kepada Perpumda DKI Jakarta agar mengadakan pelatihan literasi informasi sehingga membantu pemustaka dalam mengembangkan dirinya. This paper discusses information literacy theskills of the users of Perpumda DKI Jakarta. The purposeof this research is to identify information literacy the skills of the users of Perpumda DKI Jakarta adnd to identify of implementation of information literacy to support their daily activities. This study is a qualitative research using case study design. The result shows that users are quite good in implementing information literacy in Perpumda DKI Jakarta and users have applied 11 performance indicators from 22 performance indicators of 5 components ACRL Information Literacy Competency Standard for Higher Education. This study suggest that users develop and increase their information literacy skills; and also suggests that Perpumda DKI Jakarta implement information literacy training program to help library users in developing themselves. |
|
No. Panggil : | S15588 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | x, 60 pages : 28 cm |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S15588 | 14-17-074027041 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20160987 |