Studi perbandingan beberapa species costus secara makroskopik, mokroskopik dan kromatografi lapisa tipis
S. Budhiwanto;
Asmanizar; Katria, supervisor; Sahja Atmadja, supervisor
(Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1987)
|
Costus merupakan salah satu tumbuhan dari keluargaZingiberaceae yang digunakan sebagai sumber diosgenin. Telah dilakukan studi perbandingan beberapa species Costus yang diambil dari Kebun Percobaan Balitro Cimanggu. Pengamatan dilakukan terhadap morfologi tumbuhan, makroskopik dan mikroskopik rimpang serta kromatografi lapisan tipis dari ekstrak kloroformnya.Hasil pengamatan menunjUkkan bahwa 1. Secara morfologi dapat dibedakan antara satu species Costus dengan species lainnya. 2. Secara makroskopik tidak dapat dibedakan antara rimpang satu species Costus dengan species lainnya.3. Secara mikroskopik antara rimpang satu species Costus dengan species lainnya dapat dibedakan karena butir-butir patinya mempunyai bentuk yang berbeda-beda. 4. Secara kromatografi lapisan tipis, ekstrak kloroform dari rimpangnya menghasilkan 7 noda untuk C. speciosus (Koen.) Smith., .Q. afer Ker-Gawl., .Q. rumphianus Val., C. villocissimus Jacq. dan .Q. mega1obractea K. Schum.; 6 noda untuk C. spiralis (J.acq.) Rose. serta 5 noda untuk .Q. niveus Meyer ·dan .Q. malortieanus Wendl. dengan pereaksi Liebermann Burchard dan Carr Price. |
S-S Budhiwanto.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1987 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource (rdacarier) |
Deskripsi Fisik : | x, 73 pages : illustration ; 28 cm |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-Pdf | 14-18-533157471 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20175897 |