:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Sistem pengendali jarak jauh perangkat kelistrikan rumah.

([Universitas Indonesia, ], 2007)

 Abstrak

Telah dibuat dengan baik suatu sistem aplikasi yang akan digunakan pada blok
perumahan. Sistem ini bertujuan untuk mempermudah pemilik rumah, seperti
melakukan pengontrolan perangkat elektronik, dalam hal ini adalah lampu dengan
menggunakan saklar manual maupun telepon selular, menyediakan data-data kondisi
lampu dan saklar, melakukan komunikasi data dengan komputer sentral yang
berfungsi sebagai pusat pengontrolan dengan menggunakan komunikasi serial RS-
485. Sistem yang dibuat juga dapat dialamati sehingga pengontrolan tidak akan salah
rumah. Dari hasil pengujian pengontrolan lampu secara hardware dan softawre,
maupun pengujian permintaan data kondisi lampu dan saklar yang dilakukan pada
sistem ini berjalan dengan baik

 File Digital: 1

Shelf
 S29216-R Novano AW.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S29216
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Universitas Indonesia, ], 2007
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : []
Tipe Media : []
Tipe Carrier : []
Deskripsi Fisik : xii, 62 hlm. : ill. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S29216 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20178283