Energi nuklir dihasilkan di dalam inti atom melalui dua buah jenis reaksi, yaitu reaksi fusi dan reaksi fisi. Energi yang dinasilkan dari reaksi fisi dapat dikonversi menjadi energi listrik pada pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) dengan banan bakar uranium oksida, umumnya adalah uranium dioksida (UO2). Dalam penelitian ini, dilakukan pemungutan uranium dari yellow cake Iimban pupuk fosfat untuk di proses menjadi UO2, dengan Cara melarutkan yellow cake dengan HNO3, Ialu diekstraksi dengan TBP-Kerosin mengnasilkan larutan uranil nitrat nidrat (UNH). UNH diendapkan dengan NH4OH menjadi ammonium diuranat (ADU), ADU dikalsinasi menjadi U;>,O8, lalu di reduksi menjadi UO; Serbuk UO; dikarakterisasi, meliputi: komposisi fasa, morfologi serbuk dan rasio O/U. Nletode ekstraksi menggunakan TBP kerosin 3:7 memberikan efisiensi ekstraksi yang cukup baik yaitu sekitar 80 - 99 %. Efisiensi pengendapan ADU optimum pada kondisi sunu 70 °C, pH 7 dan waktu 45 menit. Karakterisasi serbuk mengindikasikan serbuk yang dihasilkan adalah UO2, karena memiliki rasio O/U sekitar 2 dan dari data XRD memberikan pola difraksi UO; Hasil morfologi menggunakan SEM, serbuk yang dinasilkan memiliki tekstur yang nalus dan memiliki kecenderungan beraglomerasi dengan ukuran sekitar 500 nm -1,25 pm. |