Obligasi konversi sebagai alternatif pembiayaan perusahaan : aspek akuntansi dan permasalahannya di Indonesia
Chazanah Indharti;
Darminto, supervisor
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1994)
|
Obligasi konversi (disingkat OK) adaiah obilgasi yang memberikan hak kepada pemegang obilgasi untuk menukarkan obligasinya menjadi saham pada atau dalam periode yangteiah ditentukan dan pada tingkat harga yang teiah ditetapkanpada saat emisi. Keistimewaan tersebut menjadikan OKmenarik untuk digunakan sebagai alternatif pembiayaanperusahaan. Karenanya tujuan dari penulisan skripsi iniadaiah untuk memberikan kerangka dasar pembuatan keputusanbagi perusahaan yang akan menerbitkan OK guna memenuhikebutuhan dananya.Dalam melakukan penelitian, metode yang digunakan penulis adalah kombinasi analisa saham dan obligasi karena.sifat OK yang hybrid, dengan penekanan terhadap aspek akuntansi dari OK.Hasil penelitian menunjukkan bahwa bila suatu perusahaanmemutuskan untuk inenerbitkan OK maka untuk inenentukanjenis OK yang clipllih, perusahaan terlebih dahulu harus menentukan tujuan diterbitkannya OK apakah untuk memperkuat strukĀ±uz parmodalan perusahaan atau sebagal alternatif hutang dengan bunga rendah. Sedangkan dari segi akuntansiOK, karena dalam Pninsip Akuntansi Indonesia (PAl) belumdiatur akuntansi khusus untuk OK maka pninsip yang kitagunakan adalah pninsip akuntansi hutang jangka panjang danprinsip akuntansi modal saham.Penulis berkesimpulan bahwa OK merupakan alternatif pembiayaan yang menarik bagi perusahaan, akan tetapi memerlukan analisis yang relatif lebih rumit dibandingkaninstrumen-instrumen lalnnya karena perusahaan penerbit (emiten) perlu mempertimbangkan banyak faktor : tingkat bunga kupon, harga konversi, periode konversi, harga call, aspek perpajakan OK balk dari segi emiten maupun investor,aspek hukum OK, dll. Untuk itu emiten disarankan untukmelakukan analisis yang cermat terhadap faktor-faktortersebut sebelum memutuskan untuk inenerbitkan OK. |
S18785-Chazanah Indharti.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S18785 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1994 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | x, 125 pages : illustration ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S18785 | 14-19-192241560 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20184456 |