:: Naskah :: Kembali

Naskah :: Kembali

Pola hias batik gaya Tegal

([publisher not identified], [date of publication not identified])

 Abstrak

Memuat 57 buah gambar pola hias batik gaya Tegal disertai nama-namanya. Data ini diambil dari tulisan J.W. van Dapperen yang berjudul ?Het Padimesje? yang pernah dimuat di Nederlandsche Indie Oud en Niew, XV (1931). Naskah ini dibuat atas prakarsa Th. Pigeaud dan dikerjakan oleh stafny pada tahun 1931, dengan maksud melengkapi bahan-bahan karya Pigeaud tentang bahasa Jawa, terutama dialek Tegal. J.W. van Dapperen, penulis makalah asli yang kemudian menjadi sumber teks ini, telah banyak meneliti bahasa dan kebudayaan Tegal dan Cirebon pada tahun 1930an. Beberapa contoh karyanya, lihat FSUI/CL.30 dan artike-artikel dari majalah Djawa 12 (1932):304-309; 13 (1933):140-165, 191-198, 199-204, 334-340; 14 (1934); 121-124, 223-230; 15 (1935);24-32, 162-172, 173-186

 File Digital: 1

Shelf
 BA.146_A22.04_Pola_hias_batik_gaya_Tegal.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : BA.146-A 22.04
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Bahasa Jawa dan Belanda dengan Aks. Latin; Prosa; ditulis di atas kertas HVS; Rol 26.11
Deskripsi Fisik: 9 hlm.; 31 baris/hlm.;il.; 34.5x22 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
BA.146-A 22.04 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20186334