:: Buku Klasik :: Kembali

Buku Klasik :: Kembali

Javaansch Brievenboek

T. Roorda (E.J. Brill, 1904)

 Abstrak

Buku ini merupakan cetakan ke-3 yang terbit pada tahun 1904. Adapun cetakan pertama yang ditulis oleh T. Roorda diterbitkan pada tahun 1845, kemudian pada tahun 1875 dan 1904 diterbitkan dengan cetakan kedua dan ketiga oleh A.C. Freede. Buku ini semula merupakan koleksi surat-surat berbahasa Jawa milik Roorda yang kemudian diterbitkan. Isinya anatara lain adalah surat-surat dari Yogyakarta, surat-surat kepada dr. Hazeu, surat-surat kepada F.L. Winter, surat-surat kepada dan dari R. Ng. Djajapoespita, surat-surat dari regent Ngawi, surat-surat partikelir dari regent Demak, surat-surat dinas dari Regent Demak.

 File Digital: 1

Shelf
 BKL.0869 - LL 117 Javaansch brievenboek small.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : BKL.0869-LL 117
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Leiden: E.J. Brill, 1904
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Aks. Jawa dan Latin
Deskripsi Fisik: 496 hlm. ; 24,5x16 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
BKL.0869-LL 117 BKL.0869 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20188519